ARDANA, ARSYAFA SALSABILA (2024) STRATEGI GASTRODIPLOMASI INDONESIA MELALUI RENDANG DI AUSTRALIA PADA TAHUN 2011-2017. Other thesis, UPN Veteran Yogyajarta.
Text
Abstrak_151190145_ARSYAFA SALSABILA ARDANA.pdf Download (64kB) |
|
Text
Cover_151190145_ARSYAFA SALSABILA ARDANA.pdf Download (154kB) |
|
Text
Daftar Isi_151190145_ARSYAFA SALSABILA ARDANA.pdf Download (72kB) |
|
Text
Daftar Pustaka_151190145_ARSYAFA SALSABILA ARDANA.pdf Download (215kB) |
|
Text
Lembar Pengesahan_151190145_ARSYAFA SALSABILA ARDANA.pdf Download (183kB) |
|
Text
Skripsi Fulltext_151190145_ARSYAFA SALSABILA ARDANA.pdf Restricted to Repository staff only Download (4MB) |
Abstract
v
ABSTRAK
Indonesia merupakan suatu negara yang kaya dengan sumber daya alam,
bahasa, makanan, dan budaya, hal ini dimanfaatkan Indonesia untuk berdiplomasi
dengan Australia melalui gastrodiplomasi. Indonesia memerlukan berbagai cara
untuk melaksanakan gastrodiplomasi melalui rendang di Australia pada tahun
2011-2017. Oleh karena itu, penelitian ini menggunakan teori gastrodiplomasi dan
strategi gastrodiplomasi untuk menjelaskan apa saja upaya yang telah dilakukan
Indonesia di Australia melalui aktor negara maupun aktor non-negara. Metode yang
digunakan dalam pengumpulan data berupa berita, jurnal, buku, dan media yang
membahas mengenai usaha penyebaran rendang oleh Indonesia di Australia. Hasil
penelitian ini adalah strategi yang digunakan Indonesia di Australia yang paling
efektif yaitu melalui strategi event, karena selain masyarakat Australia dapat
melihat langsung proses pembuatan, Indonesia juga dapat melihat peminatan
terhadap rendang pada masyarakat Austalia ketika mengikuti acara.
Kata Kunci : Gastrodiplomasi, Aktor negara, Aktor Non Negara, Rendang
vi
ABSTRACT
Indonesia is a country rich in natural resources, language, food and culture,
Indonesia uses this to diplomacy with Australia through gastrodiplomacy.
Indonesia needs various ways to implement gastrodiplomacy through rendang in
Australia in 2011-2017. Therefore, this research uses gastrodiplomacy theory and
gastrodiplomacy strategies to explain the efforts that Indonesia has made in
Australia through state and non-state actors. Based on data obtained in the form of
news, journals, books and media which discuss efforts to spread rendang by
Indonesia in Australia. The results of this research show that the most effective
strategy used by Indonesia in Australia is through the event strategy, because apart
from the Australian people being able to see the production process directly,
Indonesia can also see the interest in rendang among the Australian people when
attending the event.
Keywords: Gastrodiplomacy, State Actors, Non-State Actors, Rendang
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Gastrodiplomacy, State Actors, Non-State Actors, Rendang |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences |
Depositing User: | Eko Yuli |
Date Deposited: | 03 Apr 2024 01:05 |
Last Modified: | 03 Apr 2024 01:05 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/39230 |
Actions (login required)
View Item |