PENGARUH MOTIVASI BELANJA HEDONIS DAN ELECTRONIC WORD OF MOUTH (E-WOM) TERHADAP PEMBELIAN IMPULSIF PRODUK FASHION PADA SHOPEE DENGAN POTONGAN HARGA SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Survei pada Mahasiswa FEB UPN “Veteran” Yogyakarta)

HUTAPEA, ELERIO WEDYUL SINDIYO (2023) PENGARUH MOTIVASI BELANJA HEDONIS DAN ELECTRONIC WORD OF MOUTH (E-WOM) TERHADAP PEMBELIAN IMPULSIF PRODUK FASHION PADA SHOPEE DENGAN POTONGAN HARGA SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Survei pada Mahasiswa FEB UPN “Veteran” Yogyakarta). Other thesis, UPN "Veteran" Yogyajarta.

[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (181kB)
[thumbnail of Abstrak.pdf] Text
Abstrak.pdf

Download (144kB)
[thumbnail of Daftar Isi.pdf] Text
Daftar Isi.pdf

Download (160kB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan.pdf] Text
Lembar Pengesahan.pdf

Download (547kB)
[thumbnail of SKRIPSI Full-Elerio Wedyul Sindiyo Hutapea-141190069.pdf] Text
SKRIPSI Full-Elerio Wedyul Sindiyo Hutapea-141190069.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

ix
PENGARUH MOTIVASI BELANJA HEDONIS DAN ELECTRONIC
WORD OF MOUTH (E-WOM) TERHADAP PEMBELIAN IMPULSIF
PRODUK FASHION PADA SHOPEE DENGAN POTONGAN HARGA
SEBAGAI VARIABEL MODERASI
(Survei pada Mahasiswa FEB UPN “Veteran” Yogyakarta)
Elerio Wedyul Sindiyo Hutapea
Dr. Titik Kusmantini, S.E., M.Si
Program Studi Manajemen
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta
ABSTRAK
E-commerce sebagai salah satu pemanfaatan internet dalam bisnis, menjadi
platform belanja online paling familiar di Indonesia. Sebagai peraih penghargaan
Brand Use Most Often, Shopee berhasil meraih angka tertinggi pada indikator
pilihan masyarakat, top of mind, serta jumlah transaksi terbesar sehingga menguasai
persaingan e-commerce di Indonesia. Besarnya transaksi pada Shopee tersebut
didominasi oleh kategori produk fashion. Mahasiswa cenderung mencari dan
membeli produk fashion pada Shopee disebabkan oleh event yang dilakukan,
promosi dan banyaknya jumlah pengguna. Selain itu besarnya transaksi pada
Shopee membuktikan bagaimana cepatnya konsumen dalam melakukan pembelian
didasari oleh segala kemudahan serta promosi yang diberikan. Penelitian ini
menganalisis pengaruh motivasi belanja hedonis dan electronik word of mouth
terhadap pembelian impulsif produk fashion pada Shopee, dengan potongan harga
sebagai variabel moderasi. Studi kuantitatif ini menggunakan metode purposive
sampling. Sampel terdiri dari 116 responden. Teknik analisis Partial Least Square
(PLS) digunakan untuk menguji hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1)
motivasi belanja hedonis memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap
pembelian impulsif produk fashion, 2) electronik word of mouth memiliki pengaruh
negatif dan signifikan terhadap pembelian impulsif produk fashion, 3) diskon harga
dapat memperkuat pengaruh motivasi belanja hedonis terhadap pembelian impulsif
produk fashion, dan 4) diskon harga melemahkan pengaruh electronik word of
mouth terhadap pembelian impulsif produk fashion.
Kata kunci: Motivasi Belanja Hedonis, Electronic Word of Mouth, Pembelian
Impulsif, Potongan harga
x
PENGARUH MOTIVASI BELANJA HEDONIS DAN ELECTRONIC
WORD OF MOUTH (E-WOM) TERHADAP PEMBELIAN IMPULSIF
PRODUK FASHION PADA SHOPEE DENGAN POTONGAN HARGA
SEBAGAI VARIABEL MODERASI
(Survei pada Mahasiswa FEB UPN “Veteran” Yogyakarta)
Elerio Wedyul Sindiyo Hutapea
Dr. Titik Kusmantini, S.E., M.Si
Program Studi Manajemen
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta
ABSTRACT
E-commerce, as one of the internet's applications in business, has become the most
familiar online shopping platform in Indonesia. As the recipient of the "Brand Use
Most Often" award, Shopee has achieved the highest figures in terms of public
preference, top of mind awareness, and the largest number of transactions, thus
dominating the e-commerce competition in Indonesia. The majority of transactions
on Shopee are dominated by the fashion product category. Students tend to search
for and purchase fashion products on Shopee due to the various events, promotions,
and the large number of users. Additionally, the significant volume of transactions
on Shopee demonstrates how quickly consumers make purchases, driven by the
convenience and promotions offered. This research analyzes the influence of
hedonic shopping motivation and electronic word of mouth on impulsive purchases
of fashion products on Shopee, with price discounts as a moderating variable. This
quantitative study used purposive sampling method, and the sample consisted of
116 respondents. The Partial Least Square (PLS) analysis technique was employed
to test the hypotheses. The results of the study indicate that 1) hedonic shopping
motivation has a positive and significant effect on impulsive purchases of fashion
products, 2) electronic word of mouth has a negative and significant effect on
impulsive purchases of fashion products, 3) price discounts can strengthen the
influence of hedonic shopping motivation on impulsive purchases of fashion
products, and 4) price discounts weaken the influence of electronic word of mouth
on impulsive purchases of fashion products.
Keywords: Hedonic Shopping Motivation, Electronic Word of Mouth, Impulsive
Purchases, Price Discounts.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Hedonic Shopping Motivation, Electronic Word of Mouth, Impulsive Purchases, Price Discounts.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 24 Jul 2023 04:11
Last Modified: 24 Jul 2023 04:11
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/36517

Actions (login required)

View Item View Item