PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN KEPRIBADIAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN “STUDI PADA PT. NISSAN MELATI

Zainani, Zainani (2015) PENGARUH KEPUASAN KERJA DAN KEPRIBADIAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN “STUDI PADA PT. NISSAN MELATI. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (113kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ada atau tidaknya pengaruh yang signifikan kepuasan kerja dan kepribadian terhadap kinerja karyawan pada PT. Nissan Melati Yogyakarta dan untuk mengetahui variabel yang dominan (kepuasan kerja dan kepribadian) mempengaruhi kinerja karyawan pada PT. Nissan Melati Yogyakarta. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan PT. Nissan Melati Yogyakarta daerah Yogyakarta yang berjumlah 138 karyawan. Alat analisis dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda. Kesimpulan pada penelitian ini adalah Kepuasan kerja berpengaruh secara parsial dan positif terhadap kinerja karyawan dan secara signifikan pada PT. Nissan Melati Yogyakarta. Kepribadian berpengaruh secara parsial dan positif terhadap kinerja karyawan dan secara signifikan pada PT. Nissan Melati Yogyakarta. Kepuasan kerja dan Kepribadian secara bersama-sama (Simultan) berpengaruh terhadap kinerja karyawan dan signifikan pada PT. Nissan Melati Yogyakarta. Kepribadian berpengaruh secara dominan terhadap kinerja karyawan dan secara signifikan pada PT. Nissan Melati Yogyakarta. Kata Kunci : Kepuasan Kerja, Kepribadian, Kinerja.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: J Political Science > JA Political science (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Sri Lestari
Date Deposited: 09 May 2016 02:42
Last Modified: 09 May 2016 02:42
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/363

Actions (login required)

View Item View Item