PENGARUH CASH HOLDING, PROFITABILITAS, FINANCIAL LEVERAGE, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP INCOME SMOOTHING PADA PERUSAHAAN SEKTOR CONSUMER GOODS YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2018-2021

Kumalasari, Garneta (2023) PENGARUH CASH HOLDING, PROFITABILITAS, FINANCIAL LEVERAGE, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP INCOME SMOOTHING PADA PERUSAHAAN SEKTOR CONSUMER GOODS YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2018-2021. Other thesis, UPN Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of 1. Skripsi Fulltext_142190057_Garneta Kumalasari.pdf] Text
1. Skripsi Fulltext_142190057_Garneta Kumalasari.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of 2. Cover_142190057_Garneta Kumalasari.pdf] Text
2. Cover_142190057_Garneta Kumalasari.pdf

Download (193kB)
[thumbnail of 3. Abstrak_142190057_Garneta Kumalasari.pdf] Text
3. Abstrak_142190057_Garneta Kumalasari.pdf

Download (562kB)
[thumbnail of 4. Lembar Pengesahan_142190057_Garneta Kumalasari.pdf] Text
4. Lembar Pengesahan_142190057_Garneta Kumalasari.pdf

Download (299kB)
[thumbnail of 5. Daftar Isi_142190057_Garneta Kumalasari.pdf] Text
5. Daftar Isi_142190057_Garneta Kumalasari.pdf

Download (514kB)
[thumbnail of 6. Daftar Pustaka_142190057_Garneta Kumalasari.pdf] Text
6. Daftar Pustaka_142190057_Garneta Kumalasari.pdf

Download (1MB)

Abstract

Perusahaan akan selalu berupaya memperlihatkan kinerja yang baik pada
investor agar tertarik berinvestasi salah satunya dengan cara menyajikan laporan
keuangan dengan tingkat laba yang stabil. Menjaga stabilitas perusahaan
merupakan tugas manajemen perusahaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk
mendapatkan bukti empiris mengenai pengaruh cash holding, profitabilitas,
financial leverage, dan ukuran perusahaan terhadap praktik income smoothing.
Penelitian ini menggunakan data sekunder dengan populasi perusahaan sektor
consumer goods yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2018-2021. Teknik
pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling dimana diperoleh
35 perusahaan terpilih untuk dijadikan sampel dengan 4 tahun pengamatan
sehingga didapatkan jumlah sampel sebanyak 140. Pengujian hipotesis diujikan
menggunakan teknik analisis regresi logistik dengan aplikasi IBM Statistical
Package for Social Science (SPSS) versi 26. Hasil penelitian ini secara parsial
menunjukkan bahwa profitabilitas dan ukuran perusahaan berpengaruh positif
signifikan terhadap income smoothing. Variabel cash holding dan financial
leverage tidak berpengaruh terhadap income smoothing. Sedangkan secara
simultan, cash holding, profitabilitas, financial leverage, dan ukuran perusahaan
berpengaruh terhadap income smoothing.
Kata kunci: income smoothing, cash holding, profitabilitas, financial leverage,
ukuran perusahaan

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: income smoothing, cash holding, profitabilitas, financial leverage, ukuran perusahaan
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: A.Md Sepfriend Ayu Kelana Giri
Date Deposited: 08 Jun 2023 07:22
Last Modified: 08 Jun 2023 07:22
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/35845

Actions (login required)

View Item View Item