Suharsih, Sri and Rahayu, Astuti and Susanto, Joko (2016) Desain Kurikulum Guna Mempercepet Masa Tunggu Memperoleh Pekerjaan Bagi Lulusan Prodi Ekonomi Pembangunan. In: SEMINAR NASIONAL TAHUN KE-2 CALL FOR PAPERS DAN PAMERAN HASIL PENELITIAN & PENGABDIAN KEMENRISTEKDIKTI RI, 18 Oktober 2016, Yogyakarta.
Text
Desain Kurikulum.pdf Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis desain kurikulum yang harus diterapkan agar masa tunggu lulusan Prodi Ekonomi Pembangunan dapat diperpendek sesuai dengan target yang ditentukan kurikulum. Analisis yang digunakan merupakan analisis diskriptif dengan mengidentifikasi kesenjangan antara kompetensi lulusan dengan kebutuhan dunia kerja. Data dan informasi yang berhasil dikumpulkan digunakan sebagai landasan untuk penyusunan kurikulum. data diperoleh dari survey, wawancara, obsevasi, yang dilakukan terhadap alumni dan pengguna
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences |
Depositing User: | SE., M.Si Astuti Rahayu |
Date Deposited: | 31 Mar 2023 03:22 |
Last Modified: | 31 Mar 2023 03:22 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/33009 |
Actions (login required)
View Item |