Ramadhanti, Nabila Gita (2022) PENGUKURAN KEPUASAN PENGGUNA TERHADAP APLIKASI MANNA KAMPUS ONLINE MENGGUNAKAN METODE END USER COMPUTING SATISFACTION. Other thesis, UPN 'Veteran" Yogyakarta.
Text
ABSTRAK_124180011_NABILA GITA RAMADHANTI.pdf Download (27kB) |
|
Text
COVER_124180011_NABILA GITA RAMADHANTI.pdf Download (100kB) |
|
Text
LEMBAR PENGESAHAN_124180011_NABILA GITA RAMADHANTI.pdf Download (881kB) |
|
Text
DAFTAR ISI_124180011_NABILA GITA RAMADHANTI.pdf Download (73kB) |
|
Text
SKRIPSI_124180011_NABILA GITA RAMADHANTI.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA NABILA GITA.pdf Download (140kB) |
Abstract
PENGUKURAN KEPUASAN PENGGUNA TERHADAP APLIKASI
MANNA KAMPUS ONLINE MENGGUNAKAN METODE END
USER COMPUTING SATISFACTION
ABSTRAK
Penilaian kepuasan pengguna merupakan salah satu faktor yang penting untuk
diperhatikan sebab dapat dijadikan bahan evaluasi dalam memperbaiki dan meningkatkan
layanan dari aplikasi. Salah satunya adalah aplikasi Manna Kampus Online milik perusahaan
ritel yaitu Manna Kampus (Mirota Kampus) yang bergerak di bidang jual beli produk secara
online yang dapat diakses dimanapun dan kapanpun menggunakan smartphone. Saat ini,
aplikasi ini sudah banyak digunakan oleh masyarakat untuk memenuhi kebutuhannya. Oleh
sebab itu dilakukanlah penelitian untuk mengukur apakah pengguna puas ketika
menggunakan aplikasi Manna Kampus Online ini.
Penelitian ini mengadopsi model End-User Computing Satisfaction (EUCS) yang
merupakan model untuk mengukur kepuasan pengguna menggunakan lima variabel yaitu
content (kelengkapan informasi), accuracy (ketepatan informasi), format (penyajian
informasi), easy of use (kemudahan pengguna), dan timeliness (ketepatan waktu). Data yang
digunakan adalah data 100 responden yang didapatkan dari penyebaran kuesioner. Hasil data
tersebut diolah menggunakan SPSS untuk menguji kevaliditasan, kerealibilitasan, dan untuk
menguji hipotesa yang telah dirumuskan.
Dari enam hipotesis yang diajukan, semua hipotesis diterima, yang artinya semua
variabel, baik secara parsial, maupun simultan berpengaruh terhadap kepuasan pengguna.
Hasil penelitian ini menunjukkan variabel easy of use mendapatkan persentase tingkat
kepuasan pengguna tertinggi yaitu sebesar 88.9% dan variabel timeliness memiliki
persentase tingkat kepuasan terendah yaitu sebesar 66%, dengan rata-rata tingkat kepuasan
pengguna keseluruhan sebesar 77.4% yang termasuk dalam kategori puas.
Kata Kunci: End-User Computing Satisfaction, EUCS, Kepuasan Pengguna, Manna
Kampus Onlin
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | End-User Computing Satisfaction, EUCS, Kepuasan Pengguna, Manna Kampus Onlin |
Subjects: | Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences |
Depositing User: | Eko Yuli |
Date Deposited: | 09 Jun 2022 03:19 |
Last Modified: | 30 Mar 2023 00:45 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/30010 |
Actions (login required)
View Item |