PENENTUAN INTERVAL WAKTU PEMELIHARAAN MESIN UNTUK MEMINIMUMKAN BIAYA PEMELIHARAAN MENGGUNAKAN METODE MARKOV CHAIN (Studi Kasus di CV Grafika Indah)

Rachmawati, Alita Tri (2020) PENENTUAN INTERVAL WAKTU PEMELIHARAAN MESIN UNTUK MEMINIMUMKAN BIAYA PEMELIHARAAN MENGGUNAKAN METODE MARKOV CHAIN (Studi Kasus di CV Grafika Indah). Other thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of Abstrak.pdf]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (89kB) | Preview
[thumbnail of Cover.pdf]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (80kB) | Preview
[thumbnail of Daftar Isi.pdf]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (33kB) | Preview
[thumbnail of Lembar Pengesahan.pdf]
Preview
Text
Lembar Pengesahan.pdf

Download (69kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (172kB) | Preview
[thumbnail of Full-Skripsi.pdf] Text
Full-Skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (767kB)

Abstract

CV Grafik Indah adalah perusahaan yang bergerak dibidang percetakan. Mesin-mesin
produksi yang digunakan yaitu mesin toko offset, mesin Heidelberg MO, mesin print gestetner,
mesin emboss/hot print, meisn emboss/Handpress, dan mesin potong. Mesin toko offset dan
mesin Heidelberg MO adalah mesin yang sering mengalami kerusakan. Kegiatan pemeliharaan
yang belum dilakukan secara optimal, berdampak pada proses produksi dan menyebabkan
meningkatnya biaya pemeliharaan. Dengan adanya masalah tersebut, maka akan dilakukan
perencanaan pemeliharaan dengan menggunakan metode Markov Chain dengan harapan dapat
meminimumkan biaya pemeliharaan.
Penelitian ini dalam menentukan kebijakan pemeliharaan mesin yang optimal
membagi menjadi dua usulan. Usulan pertama adalah pemeliharaan dengan metode perusahaan
dan usulan kedua terbagi menjadi empat alternatif pemeliharaan. Keempat alternatif kebijakan
pemeliharaan tersebut dipilih yang mempunyai biaya minimum.
Interval waktu pemeliharaan dengan menggunakan metode markov chain adalah untuk
mesin toko offset dilakukan setiap 28 hari dan mesin Heidelberg MO 49 hari. Adapun total
biaya usulan menggunakan metode markov chain sebesar Rp. 2.068.373,4. Biaya ini lebih
rendah dibandingkan dengan pemeliharaan perusahaan. Hal ini membuktikan bahwa metode
markov chain dapat dipakai untuk meminimumkan biaya pemeliharaan mesin-mesin di
perusahaan.
Kata Kunci: Perencanaan Pemeliharaan, Biaya Pemeliharaan, Markov Chain

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Perencanaan Pemeliharaan, Biaya Pemeliharaan, Markov Chain
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 10 Aug 2020 03:55
Last Modified: 24 Feb 2023 07:28
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/23374

Actions (login required)

View Item View Item