Perancangan Meja Komputer Fleksibel dengan Menggunakan Rekayasa Nilai

Nafisah, Laila and Suhartanto, Budi (2010) Perancangan Meja Komputer Fleksibel dengan Menggunakan Rekayasa Nilai. In: Prosiding SEMINAR NASIONAL WALUYO JATMIKO COMPETTNG THROUGH MANUFACTURING BY USING SUSTAINABLE SUPPLY CHAIN MANAGEMENT AND MANUFACTURING CONCEPT, 16 Juni 2009, Surabaya.

[img]
Preview
Text
Pros. Waluyo Jatmiko 2009_Laila Nafisah.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan alternatif modifikasi yang dapat mendukung perancangan meja komputer dan menganalisa alternatif modifikasi yang ditawarkan sehingga alternatif modifikasi yang terpilih nantinya memiliki nilai dan performansi yang lebih daripada meja komputer sebelumnya dan diharapkan dapat diterima oleh konsumen. Pembahasan pada tulisan ini dilakukan dengan menganalisa untuk memilih satu modofikasi meja komputer dengan menggunakan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) dan pendekatan rekayasa nilai, selanjutnya ditarik kesimpulan sesuai dengan permasalahan yang ada. Hasil pembahasan memberikan kesimpulan bahwa alternatif modifikasi terbaik adalah modifikasi IV yang mempunyai bobotprioritas tertinggi sebesar 0,364 dan modifikasi ini memiliki nilai 1,099 dengan biaya untuk membuat produk sebesar Rp 161.000,00 per unit. Disamping itu diberikan saran semoga tulisan ini dapat bermanfaat dan diimplementasikan lebih lanjut dalam usaha mengembangkan desain meja komputer yang lebih baik

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: Analytical Hierarchy Process (AHP) dan Rekayasa Nilai
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: S.T, M.T LAILA NAFISAH
Date Deposited: 27 Jan 2020 02:58
Last Modified: 27 Jan 2020 03:10
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/22290

Actions (login required)

View Item View Item