ANALISIS PENGARUH KOMPETENSI, PELATIHAN, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PERAWAT RUMAH SAKIT (RS) BETHESDA YOGYAKARTA

LAHAGU, ELVIN SANATA (2019) ANALISIS PENGARUH KOMPETENSI, PELATIHAN, DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KINERJA PERAWAT RUMAH SAKIT (RS) BETHESDA YOGYAKARTA. Other thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (187kB) | Preview
[thumbnail of COVER.pdf]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (305kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (99kB) | Preview
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (358kB) | Preview
[thumbnail of SKRIPSI ELVIN.pdf] Text
SKRIPSI ELVIN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh kompetensi, pelatihan, dan disiplin kerja terhadap kinerja perawat di Rumah Sakit (RS) Bethesda Yogyakarta. Populasi dalam penelitian ini adalah sebanyak 273 perawat dan diambil sampel sejumlah 162 perawat dengan metode Slovin. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan Analisis Regresi Linear Berganda dengan alat analisis aplikasi SPSS 23. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif signifikan antara Kompetensi terhadap Kinerja Perawat. Terdapat pengaruh positif signifikan antara Pelatihan terhadap Kinerja Perawat. Terdapat pengaruh positif signifikan antara Disiplin Kerja terhadap Kinerja Perawat. Serta terdapat pengaruh signifikan Kompetensi, Pelatihan, dan Disiplin Kerja secara bersama-sama terhadap Kinerja Perawat
Kata kunci : Kompetensi, pelatihan, disiplin kerja, kinerja perawat

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 07 Nov 2019 07:12
Last Modified: 20 May 2024 08:09
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/21684

Actions (login required)

View Item View Item