PENGARUH BAURAN PEMASARAN RITEL TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA KONSUMEN PAMELLA 6 YOGYAKARTA

ROCHMAWATI, INNAHA NURAENI (2016) PENGARUH BAURAN PEMASARAN RITEL TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA KONSUMEN PAMELLA 6 YOGYAKARTA. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of cover.pdf]
Preview
Text
cover.pdf

Download (56kB) | Preview
[thumbnail of ABSTRAKSI.pdf]
Preview
Text
ABSTRAKSI.pdf

Download (76kB) | Preview
[thumbnail of lembar pengesahan.pdf]
Preview
Text
lembar pengesahan.pdf

Download (159kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (18kB) | Preview
[thumbnail of skripsi-full.pdf] Text
skripsi-full.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada Pamella 6 yang berlokasi di Jl.Raya Candi Gebang,
Condong Catur, Depok, Sleman, Yogyakarta, bertujuan untuk mengetahui: 1)pengaruh secara bersama-sama komponen Retail Mix (customer service, store design & display, communication mix, location, merchandise assortment, dan
pricing) terhadap keputusan pembelian. 2) pengaruh secara parsial dari komponen Retail Mix (customer service, store design & display, communication mix, location,
merchandise assortment, dan pricing) terhadap keputusan pembelian. Responden yang dilakukan dalam penelitian ini dengan menyebarkan kuesioner kepada 100
responden yaitu konsumen Pamella 6 yang pernah berbelanja di toko ritel tersebut. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Data
dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner sebagai instrument utama, dan kuesioner menggunakan skala Likert untuk mengukur jawaban responden. Alat
analisis yang digunakan untuk mengukur pengaruh Retail Mix terhadap Keputusan Pembelian adalah analisis regresi linear berganda dengan bantuan IBM SPSS
Statistic for Windows Release 21. Dari hasil penelitian yang dilakukan dapat
disimpulkan bahwa: 1) ada pengaruh secara bersama-sama dari komponen retail mix
(customer service, store design & display, communication mix, location,
merchandise assortment, dan pricing) terhadap keputusan pembelian pada
Konsumen Pamella 6 Yogyakarta. 2) ada pengaruh secara parsial dari komponen
retail mix (customer service, store design & display, communication mix, location,
merchandise assortment, dan pricing) terhadap keputusan pembelian pada
Konsumen Pamella 6 Yogyakarta.

Kata kunci : bauran pemasaran ritel, layanan pelanggan, desain dan display toko,
bauran komunikasi, lokasi, persediaan barang, keputusan pembelian.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 03 May 2016 06:31
Last Modified: 05 Oct 2022 04:18
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/212

Actions (login required)

View Item View Item