MODEL PENJADWALAN SISTEM PRODUKSI FLOW SHOP MEMPERTIMBIMBANGKAN WAKTU KEDATANGAN ORDER DINAMIS UNTUK MEMINIMASI MEAN TARDINESS

Zakiri, Alver Pramudito (2019) MODEL PENJADWALAN SISTEM PRODUKSI FLOW SHOP MEMPERTIMBIMBANGKAN WAKTU KEDATANGAN ORDER DINAMIS UNTUK MEMINIMASI MEAN TARDINESS. Other thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (31kB) | Preview
[thumbnail of COVER.pdf]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (86kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (35kB) | Preview
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN.pdf]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

PT. Supratik Suryamas merupakan suatu industri plastik yang memproduksi kemasan makanan dan farmasi. Perusahaan menerapkan sistem produksi make to order (MTO) dengan pola aliran produksi flow shop dan menerapkan metode penjadwalan first come first serve. Metode FCFS melakukan pengurutan job tanpa memperhatikan waktu produksi dan due date sehingga menyebabkan keterlambatan penyelesaian produk. Hal ini mengakatkan perusahaan mengalami penurunan tingkat kepercayaan dari konsumen.
Pengembangan model penjadwalan yang dilakukan dalam penelitian ini adalah memodifikasi penelitian Septiani (2007) dengan menambahkan pengembangan metode Nawaz Enscore Ham oleh Ilyas dkk (2014) dan pengembangan metode Hogdson oleh Dian (2018). Penjadwalan dilakukan dengan memperhatikan perbedaan waktu proses pada produk-produk dengan due date yang sama dan pesanan-pesanan dengan due date yang berbeda. Metode ini dimaksudkan untuk memberikan usulan perbaikan dalam menyusun jadwal produksi yang lebih baik dan mampu meminimasi mean tardiness.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa metode yang dikembangkan dapat menurutkan mean tardiness penyelesaian produk dari 20 hari menjadi satu hari, dengan presentasi penurunan sebesar 95%. Hal ini menunjukkan bahwa menggunakan metode yang dikembangkan akan memberikan performasi yang lebih baik dari metode perusahaan.
Kata kunci: Penjadwalan Produksi Dinamis, Flow Shop, Make to Order, Mean Tardiness, Nawaz Enscore Ham, Hogdson.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Chemistry
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 04 Jul 2019 03:52
Last Modified: 11 Sep 2023 05:01
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/20120

Actions (login required)

View Item View Item