PENGARUH KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN YANG DI MEDIASI STRES KERJA (Studi pada PT. Aiko Tekindo Sakti Bekasi)

NURHIKMAH, DWI (2017) PENGARUH KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN YANG DI MEDIASI STRES KERJA (Studi pada PT. Aiko Tekindo Sakti Bekasi). Other thesis, UPN "VETERAN" YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (77kB) | Preview
[img]
Preview
Text
PENGESAHAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (8kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (19kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menjelaskan pengaruh keselamatan dan kesehatan kerja terhadap kinerja karyawan yang di mediasi stres kerja pada PT. Aiko Tekindo Sakti .Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 107 orang yang merupakan karaywanPT. Aiko Tekindo Sakti. Data dikumpulkan dengan menggunakan kuesioner. Teknik analisis dalam penelitian ini menggunakan Analisis Jalur dengan bantuan software SPSS. Analisis data yang digunakan adalah analisis jalur. Hasil penelitian secara parsial diketahui bahwa keselamatan dan kesehatan kerja secara langsung berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, keselamatan dan kesehatan kerja secara langsung berpengaruh signifikan terhadap stres kerja, stres kerja secara langsung berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, keselamatan dan kesehatan kerja berpengaruh tidak langsung tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan yang di mediasi stres kerja,. Kata Kunci: Keselamatan dan Kesehatan kerja, Stres Kerja, dan Kinerja Karyawan

Item Type: Thesis (Other)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Basir Umaryadi
Date Deposited: 16 Jun 2017 03:19
Last Modified: 16 Jun 2017 03:19
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/12139

Actions (login required)

View Item View Item