UPAYA PEMERINTAH INDONESIA DALAM PENGALIHAN BLOK MAHAKAM PASCA 2017

NUR RIZKY, SULAIMAN (2017) UPAYA PEMERINTAH INDONESIA DALAM PENGALIHAN BLOK MAHAKAM PASCA 2017. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
abstrak.pdf

Download (10kB) | Preview
[img]
Preview
Text
cover.pdf

Download (51kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (27kB) | Preview
[img]
Preview
Text
lembarpengesahan.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Blok Mahakam memiliki sejarah panjang dan hasil melimpah dalam pengelolaannya. Berawal dari inpex lalu dengan masuknya Total E&P Indonesie (TEPI) sebagai operator. Pengalihan Blok Mahakam menjadi pembahasan yang serius bagi pemerintah. Dengan tujuan untuk mengelola sektor energi dan pengelolaan sumber daya mineral bagi kesejahteraan rakyat Indonesia. Pemerintah melalui KESDM memutuskan Pertamina sebagai operator utama pasca 2017. Tuntutan-tuntutan masyarakat Kaltim dan Pemerintah Kaltim untuk mengelola Blok Mahakam. Sehingga mendapat respon dari pemerintah dengan keluarnya Peraturan Menteri ESDM No 15 tahun 2015. Peraturan tersebut mendapat dukungan dari pemerintah daerah karena memberikan kepastian hukum bagi daerah penghasil. Agar terwujudnya kemandirian migas nasional melalui pengalihan Blok Mahakam, pemerintah selaku fasilitator mencapai kesepakatan dengan Pertamina dan TEPI yang tertuang dalam pokok perjanjian (Head of Agreement/HoA). Serta pemberian PI sebesar 10% untuk daerah agar dapat dimanfaatkan untuk pembangunan daerah penghasil. Kata Kunci : Total E&P Indonesie (TEPI), KESDM, Pertamina, Head of Agreement/HoA

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: J Political Science > JZ International relations
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 29 Mar 2017 03:04
Last Modified: 29 Mar 2017 03:04
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/11605

Actions (login required)

View Item View Item