PENGARUH HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN LARISSA AESTHETIC CENTER DI YOGYAKARTA (Studi pada Pelanggan Larissa Aesthetic Center di Cabang Jalan C. Simanjuntak Yogyakarta)

Lamrita, Delfia (2016) PENGARUH HARGA DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN LARISSA AESTHETIC CENTER DI YOGYAKARTA (Studi pada Pelanggan Larissa Aesthetic Center di Cabang Jalan C. Simanjuntak Yogyakarta). Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
1. cover.pdf

Download (121kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. abstrak.pdf

Download (156kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN.pdf

Download (354kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. daftar isi.pdf

Download (99kB) | Preview

Abstract

ABSTRAKSI Delfia Lamrita, Nomor Mahasiswa 152110056, Program Studi Administrasi Bisnis. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta. Judul Penelitian Pengaruh Harga dan Kepuasan Pelanggan Terhadap Kepuasan Pelanggan Larissa Aesthetic Center (Studi pada konsumen Larissa Aesthetic Center Cabang Jalan C. Simanjuntak, Yogyakarta), 2016. Dosen Pembimbing I Sauptika Kancana, M.Si dan Dosen Pembimbing II Dr. Meilan Sugiarto, M.Si. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh yang signifikan harga dan kualitas produk secara parsial terhadap Kepuasan Pelanggan dan mengetahui pengaruh yang signifikan harga dan kualitas produk secara simultan terhadap Kepuasan Pelanggan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian yang langsung memberikan kuesioner kepada pelanggan Larissa Aesthetic Center yang mengunjungi Larissa Aesthetic Center Cabang Jalan C. Simanjuntak Yogyakarta untuk mengetahui jawaban dari responden. Teknik pengambilan sampel adalah Sistematik Random Sampling dengan jumlah sampel 96 responden. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh kesimpulan yaitu ada pengaruh yang positif dan signifikan antara harga terhadap Kepuasan Pelanggan secara parsial dengan nilai siginfikansi 0,000 < 0,05, ada pengaruh yang positif dan signifikan antara kualitas produk terhadap Kepuasan Pelanggan secara parsial nilai signifikansi 0,000 < 0,05, ada pengaruh yang positif dan signifikansi antara harga dan kualitas produk terhadap Kepuasan Pelanggan secara simultan dengan nilai signifikansi 0,000 < 0,05. Kata kunci : Harga, Kualitas Produk dan Kepuasan Pelanggan.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Basir Umaryadi
Date Deposited: 17 May 2016 03:43
Last Modified: 17 May 2016 03:43
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/1149

Actions (login required)

View Item View Item