PERBANDINGAN KEAKURATAN MODEL ARUS KAS METODE LANGSUNG DANTIDAK LANGSUNG DALAM MEMPREDIKSI LABA MASA DEPAN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DAN NON- MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA)

Wirawati, Shanti (2012) PERBANDINGAN KEAKURATAN MODEL ARUS KAS METODE LANGSUNG DANTIDAK LANGSUNG DALAM MEMPREDIKSI LABA MASA DEPAN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DAN NON- MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA). Other thesis, UPN "VETERAN" YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (12kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini merupakan studi empiris yang menguji tentang kemampuan arus kas metode langsung dan tidak langsung dalam memprediks i laba masa depan. Parameter dalam penelitian ini ditaksir dengan model regresi data p anel. Variabel dependen dalam penelitian ini adalah laba kotor masa depan, sedangkan variable in dependen dalam penelitian ini yaitu arus kas masuk operasi, arus kas keluar operasi, laba bersih dan total akrual. Sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur dan non manufaktur yan g terdaftar di Bursa efek Indonesia (BEI) dari tahun 2008-2009. Sampel dikumpulkan dengan met ode purposive sampling . Jumlah sampel perusahaan ada 47 dan 21. Hasil menunjukkan bahwa m odel komponen arus kas metode langsung lebih akurat dibandingkan dengan metode ti dak langsung untuk perusahaan manufaktur, dan model komponen arus kas metode lang sung dan tidak langsung tidak berbeda keakuratannya dalam memprediksi laba masa depan. Kata kunci : Arus kas metode langsung dan tidak lan gsung. Regresi data panel.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
Depositing User: Muji Isambina
Date Deposited: 15 Nov 2016 07:09
Last Modified: 15 Nov 2016 07:09
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/8782

Actions (login required)

View Item View Item