PENGARUH PARTISIPASI MASYARAKAT DAN TRANSPARANSI KEBIJAKAN PUBLIK TERHADAP HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DEWAN TENTANG ANGGARAN DENGAN PENGAWASAN KEUANGAN DAERAH (APBD) DPRD KOTA YOGYAKARTA

ANDRE, AGUS (2014) PENGARUH PARTISIPASI MASYARAKAT DAN TRANSPARANSI KEBIJAKAN PUBLIK TERHADAP HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DEWAN TENTANG ANGGARAN DENGAN PENGAWASAN KEUANGAN DAERAH (APBD) DPRD KOTA YOGYAKARTA. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (138kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK
Tujuan penelitian ini adalah menguji pengaruh partisipasi masyarakat dan
transparansi kebijakan publik terhadap hubungan antara pengetahuan Dewan
tentang anggaran dengan pengawasan keuangan daerah (APBD), yang di
moderasi oleh Partisipasi masyarakat dan transparansi kebijakan publik.Variabel
independen dalam penelitian ini adalah pengetahuan Dewan tentang anggaran dan
variable dependennyaadalah pengawasan keuangan daerah (APBD).
Sampel dalam penelitian ini adalah anggota Dewan Perwakilan Rakyat
Daerah (DPRD), diperoleh dengan menggunakan tekhnik Purpose Random
Sampling.Jumlah Responden dalam penelitian ini adalah sebanyak 65 dan
diperoleh 50 responden. Pengumpulan data dilakukan dengan cara survei
langsung pada wilayah yang dapat dijangkau. Pengujian hipotesis diuji secara
empiris dengan menggunakan multiple regression untuk masing-masing sample.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pengetahuan Dewan tentang
Anggaran berpengaruh positif signifikan terhadap Pengawasan Keuangan Daerah
(APBD), Partisipasi Masyarakat berpengaruh negatif tidak signifikan terhadap
hubungan antara Pengetahuan Dewan tentang Anggaran dengan Pengawasan
Keuangan Daerah (APBD), Transparansi Kebijakan Publik berpengaruh negatif
tidak signifikan terhadap hubungan antara Pengetahuan Dewan tentang Anggaran
dengan Pengawasan Keuangan Daerah (APBD), Pengetahuan Dewan tentang
Anggaran, Partisipasi Masyarakat, dan Transparansi Kebijakan Publik secara
simultan berpengaruh terhadap PKD.
Kata Kunci : Partisipasi masyarakat, Transparansi kebijakan publik, pengetahuan
anggaran, pengawasan keuangan daerah (APBD).

ABSTRACT
This study aimed to examine the effect of public participation and
transparency of public policy on the relationship between knowledge of the
budget council with financial oversight areas (budget ) Yogyakarta City
Legislature . In this study there is one independent variable , namely knowledge
about the council budget , 2 variables moderate the public participation and
transparency in public policy and one dependent variable is the area of financial
supervision (budget ) .
The population in the study were 65 members of the board and gained
50 board members in accordance with sampling coevinience . Data collection was
done by means of direct surveys in areas that are accessible and mail surveys as
well as the contact person in particular in areas not reachable . Testing the
hypothesis is empirically tested by using multiple regression for each sample .
The results showed that the knowledge of the Board on significant
positive effect on the Budget Supervision of Local Finance ( Budgets ) ,
Community Participation and Public Policy Transparency significant negative
effect on the relationship between the knowledge of the Board of the Financial
Supervisory Regional Budget (budget ) and Knowledge Council on Budget,
Participation society , and Public Policy Transparency simultaneously affect the
area of financial supervision (budget ).
Keywords : Public Participation , Public Policy Transparency , Knowledge About
the Budget Council , Regional Finance Controller (budget)

Item Type: Thesis (Other)
Subjek: H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: x. Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Ratna Sufiatin
Date Deposited: 03 Oct 2016 07:46
Last Modified: 03 Oct 2016 07:46
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/7155

Actions (login required)

View Item View Item