RENCANATEKNISREKLAMASI LAHAN BEKAS TAMBANGBATUANDESIT PT. AGUNG BARA CEMERLANG, DUSUNPLAMPANG, KELURAHANKALIREJO, KECAMATANKOKAP, KABUPATEN KULONPROGO,D. I. YOGYAKARTA

DARMAWAN, DICKY WAHYU (2016) RENCANATEKNISREKLAMASI LAHAN BEKAS TAMBANGBATUANDESIT PT. AGUNG BARA CEMERLANG, DUSUNPLAMPANG, KELURAHANKALIREJO, KECAMATANKOKAP, KABUPATEN KULONPROGO,D. I. YOGYAKARTA. Other thesis, UPN "VETERAN" YOGYAKARTA.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (11kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Isi.pdf

Download (10kB) | Preview
[img]
Preview
Text
JUDUL.pdf

Download (18kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (61kB) | Preview

Abstract

RINGKASAN PT. Agung Bara Cemerlang merupakan perusahaan di bidangpertambangan batu Andesit dan memiliki Wilayah Izin Usaha PertambanganEksplorasi dengan SK Kepala Badan Kerjasama dan Penanaman Modal DaerahIstimewa Yogyakarta Nomor 545/864/GR.II/2015 tentang Persetujuan Izin UsahaPertambangan Eksplorasi, tertangal 3 September 2015 yang berlokasi diPedukuhan Plampang, Desa Kalirejo, Kecamatan Kokap, Kabupaten KulonProgo,seluas 50Ha dengan luas wilayah operasi dan produksi seluas 30 Hadanakan ditingkatkan menjadi tahap eksploitasi.Penambangan akan selalu membuatdampak negatif bagi lingkungan sekitar, sehingga perlu di lakukan reklamasiuntuk mengembalikan fungsi lahan dan dapat berfungsi secara optimal sesuaiperuntukannya. Lahan bekas penambangan di blok 5 akan dilakukan penataanlahan, yaitu penataan tanah pucuk (top soil) dan penataan tanah penutup(over burden).Penataan tanah penutup akan dilakukan dengan cara perataantanah. Perataan tanah pada tanah penutup membutuhkan43.423,3LCM.Penataantanah pucuk dilakukan dengan cara perataan tanah hal ini dilakukan karenakebutuhan tanah pucuk tidak melebihi dari ketersediaan yang ada, dengankebutuhan tanah pucuk sebesar 10.853,3 LCM.Waktu yang dibutuhkan untukpenataan tanah pucuk untuk pemuatan dan pengangkutan tanah pucuk daripenimbunan ke area bekas penambangan blok 5 dihitung berdasarkan kapasitasalat dengan mengunakan alat hydraulic excavator1 unit dandump truck2 unit.Waktu yang dibutuhkan dalamperataan tanahdihitung berdasarkan kapasitas alatgusur. Tanaman yang digunakan pada kegiatan revegetasi meliputi tanaman intiyaitu pohon sengon, dan tanaman penutup tanah (cover crops) berupa kacang-kacangan. Pemilihan tanaman disesuaikan dengan dokumen Amdal yang telahdisesuaikan dengan keadaan lingkungan dan permintaan warga sekitar. Sesuaidengan peta tata ruang Kulonprogo, lokasi penelitian akan dijadikan kawasanhutan kembali. Rencana reklamasi pada penelitian ini berlangsung selama satuperiode perizinan izin operasi produksi (5 tahun). v ABSTRACT PT. Agung Bara Cemerlang is aminingcompany inandecite mine. Thecompany hasa Regional Exploration Mining Business License with the Decree ofthe Head of Cooperation and Investment Agency of Yogyakarta Special RegionNo. 545/864 / GR.II / 2015 regarding the approval of the Mining ExplorationPermit, which, dated 3 September 2015 Plampang located in the hamlet, villageKalirejo, Kokap, Kulon Progo, covering an area of50 hectares with an area ofoperations and production area of 30 hectares and will be upgraded to theexploitation phase. Mining will always make a negative impact on thesurrounding environment, so it needs to be done to restore the function of landreclamation and can function to its optimum. Land after mining in block 5 will beland arrangement, the arrangement of top soil (top soil) and the structuring ofoverburden (over burden). Structuring the cover soil will be done by leveling theground. Leveling the ground cover requiring 43423.3 LCM. Structuring topsoil isdone by leveling this was done because the needs of top soil does not exceed theavailability of existing, with the needs of top soil at 10853.3 LCM. The timeneeded for the arrangement of topsoil for loading and hauling topsoil from thelandfill to the former mining areablock 5 is calculated based on the capacity ofthe tool by using the tool hydraulic excavator and dump truck 1 unit 2 units. Thetime required in land leveling equipment capacity is calculated based evicted.Plants used in revegetation activities include plant is Falcata core, and covercrops (cover crops) in the form of nuts. The selection of plants adapted to theAmdaldocument that has been adapted to the environmental conditions and thedemand of local people. In accordance with a spatial map Kulonprogro, researchlocation will be used as the back woods area. Reclamation plan in this study tookplace over a period of licensing the operating license production(5 years). Keywords : reclamation, landscaping, revegetation vi

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Sarimin Sarimin
Date Deposited: 26 Sep 2016 02:14
Last Modified: 26 Sep 2016 02:14
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/6692

Actions (login required)

View Item View Item