PERAN UNI EROPA DALAM DEMOKRATISASI DI REPUBLIK CEKO PASCA REVOLUSI BELUDRU (2000-2007)

MURTI, SATRIA WHISNU (2015) PERAN UNI EROPA DALAM DEMOKRATISASI DI REPUBLIK CEKO PASCA REVOLUSI BELUDRU (2000-2007). Other thesis, UPN "Veteran" yogyakarta.

[thumbnail of 9. ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
9. ABSTRAK.pdf

Download (36kB) | Preview

Abstract

Uni Eropa merupakan International Governmental Organization yang memiliki kekuatan
untuk mengatur dan memandu negara-negara anggotanya serta memiliki peran sebagai
instrumen, arena dan aktor. Kekuatan dan peran tersebut disalurkan melalui perjanjian-perjanjian
internasional dan bantuan teknis yang berprinsip demokrasi. Perluasan pengaruh Uni Eropa di
kawasan Eropa Tengah dimulai sejak tahun 1990an. Pada tahun 1993 Republik Ceko dan
Slovakia memisahkan diri, fenomena ini disebut Revolusi Beludru. Revolusi ini menandai
runtuhnya pengaruh rezim komunis di Republik Ceko. Vaclav Havel sebagai presiden pertama
Republik Ceko memutuskan untuk mereformasi landasan negara menjadi lebih demokrasi. Pada
awal tahun 2000 Uni Eropa menyalurkan nilai dan prinsip demokrasi di Republik Ceko melalui
Copenhagen Criteria dan Europe Agreement serta mendorong terlaksananya perjanjian ini
melalui program bantuan dana yang disebut Phare Program dan Special Accession Program for
Agricultural and Rural Developments. Uni Eropa menjadi aktor yang berperan penting dalam
proses perubahan Republik Ceko ke arah demokrasi.
Kata Kunci : Uni Eropa, International Governmental Organization, Republik Ceko,
Eropa Tengah, Revolusi Beludru, Phare Program,
Vaclav Havel, Special Accession Program for Agricultural and Rural
Developments, Demokrasi, Copenhagen Criteria, Europe Agreement

Item Type: Thesis (Other)
Subjek: J Political Science > JF Political institutions (General)
Divisions: x. Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Humanities
Depositing User: Mr Suninto Prabowo
Date Deposited: 23 Sep 2016 07:10
Last Modified: 23 Sep 2016 07:10
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/6679

Actions (login required)

View Item View Item