SEPTIANI, FRANSISKA EKA (2014) ANALISIS PENGARUHCURRENT RATIO(CR), DEBT TO EQUITY RATIO(DER), NET PROFIT MARGIN(NPM), RETURN ON ASSET(ROA), RETURN ON EQUITY(ROE), EARNING PER SHARE(EPS), DAN PRICE EARNING RATIO(PER)TERHADAP HARGA SAHAM (Studi pada Perusahaan Food And Beverages di Bursa Efek Indonesia Tahun 2007-2010). Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.
|
Text
abstraksi.pdf Download (83kB) | Preview |
Abstract
ABSTRAKSI Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara simultan, parsial maupun dominan penggaruh CR, DER, NPM, ROA, ROE, EPS dan PER terhadap Harga Saham (Studi pada Perusahaan Food And Beverages di Bursa Efek Indonesia Tahun 2007-2010). Teknik pengambilan sampel penelitian dipilih secara purposive sampledari 18 perusahaan food and beverages yang menjadi populasi penelitian dan 13 perusahaan yang menjadi sampel penelitian. Penelitian ini menggunakan metode analisi regresi berganda. Hasil penelitian secara simultan CR, DER, NPM, ROA, ROE, EPS dan PER berpengaruh signifikan terhadap Harga Saham. Hasil penelitian secara parsial hanya EPS dan PER yang berpengaruh signifikan terhadap Harga Saham. Hasil penelitian secara dominan EPS yang mempunyai pengaruh dominan terhadap Harga Saham. Kata Kunci: Harga Saham, CR, DER, NPM, ROA, ROE, EPS dan PER
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | Ratna Sufiatin |
Date Deposited: | 25 Aug 2016 02:18 |
Last Modified: | 25 Aug 2016 02:18 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/5706 |
Actions (login required)
View Item |