PENGARUH SIKAP TERHADAP KESEDIAAN MEMBELI TUPPERWARE YANG DIMODERASI KEBUTUHAN TERHADAP PRODUK RAMAH LINGKUNGAN

NOVIANTI, NOVIANTI (2014) PENGARUH SIKAP TERHADAP KESEDIAAN MEMBELI TUPPERWARE YANG DIMODERASI KEBUTUHAN TERHADAP PRODUK RAMAH LINGKUNGAN. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (32kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh sikap konsumen terhadap kesediaan membeli Tupperware sebagai produk ramah lingkungan dan untuk menguji pengaruh kebutuhan produk ramah lingkungan dalam memoderasi hubungan antara sikap dan kesediaan membeli Tupperware. Penelitian ini menggunakan responden penelitian masyarakat di Kecamatan Depok Slema sebesar 100 responden. Penelitian ini menggunakan alat analisis regresi linier moderatinguntuk pengujian hipotesis. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa sikap konsumen berpengaruh positif terhadap kesediaan membeli Tupperware sebagai produk ramah lingkungan dan kebutuhan produk ramah lingkungan dapat memoderasi hubungan antara sikap dan kesediaan membeli Tupperware. Keywords : Produk ramah lingkungan, sikap, kesedian membeli, kebutuhan.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: Ratna Sufiatin
Date Deposited: 12 Aug 2016 03:15
Last Modified: 12 Aug 2016 03:15
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/5147

Actions (login required)

View Item View Item