PENGARUH PERTUMBUHAN AKTIVA PRODUKTIF DANA PIHAK KETIGA DAN KREDIT BERMASALAH TERHADAP KINERJA OPERASIONAL LEMBAGA PERKREDITAN DESA DI KOTA DENPASAR

Sasmita, Putu Wahyu (2015) PENGARUH PERTUMBUHAN AKTIVA PRODUKTIF DANA PIHAK KETIGA DAN KREDIT BERMASALAH TERHADAP KINERJA OPERASIONAL LEMBAGA PERKREDITAN DESA DI KOTA DENPASAR. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK.pdf]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (5kB) | Preview

Abstract

ABSTRACT
This study aimed to determine the effect of growth in earning assets,
deposits (savings and time deposits) and the level of non-performing loans on
operational performance (measured by the ratio of BOPO) Lembaga Perkreditan
Desa (LPD) in Denpasar for three years in a row. The sample in this study is the
LPD that operate in Denpasar to the observations in 2012, 2013 and 2014. This
study uses multiple linear regression analysis model. To test the hypothesis used
statistical tests, the regression coefficient test. The analysis showed that only
growth in deposits (deposits) that affect the of BOPO ratio LPD in Denpasar,
while the growth in earning assets, growth in deposits (savings) and the level of
non-performing loans have no effect on the ratio of BOPO LPD in Denpasar Year
2012- 2014.
Keywords: Assets, Deposits, NPL, ratio of BOPO

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pertumbuhan aktiva
produktif, dana pihak ketiga (tabungan dan deposito) dan tingkat kredit bermasalah
pada kinerja operasional (diukur dengan Rasio BOPO) Lembaga Perkreditan Desa
(LPD) di Kota Denpasar selama tiga tahun berturut-turut. Sampel dalam penelitian ini
adalah LPD yang beroprasi di Kota Denpasar untuk tahun amatan 2012,2013 dan
2014. Penelitian ini menggunakan Model analisis regresi linier berganda. Untuk
menguji hipotesis digunakan uji statistik, yaitu uji koefisien regresi. Hasil analisis
menunjukkan bahwa hanya pertumbuhan dana pihak ketiga (deposito) yang
berpengaruh pada rasio BOPO LPD di Kota Denpasar, sedangkan pertumbuhan
aktiva produktif, pertumbuhan dana pihak ketiga (tabungan) dan tingkat kredit
bermasalah tidak berpengaruh pada rasio BOPO LPD di Kota Denpasar Tahun 2012-2014.
Kata kunci: Aktiva Produktif, Dana Pihak Ketiga, NPL, Rasio BOPO

Item Type: Thesis (Other)
Subjek: H Social Sciences > HJ Public Finance
Depositing User: Ratna Sufiatin
Date Deposited: 24 Jun 2016 04:11
Last Modified: 24 Jun 2016 04:11
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/4435

Actions (login required)

View Item View Item