DESSYA AYUDA, RADEN RARA SUZANA (2024) PERTUMBUHAN STEK BATANG SIRIH MERAH PADA BERBAGAI KOMPOSISI MEDIA TANAM DAN DOSIS Trichoderma harzianum. Diploma thesis, UPN Veteran Yogyakarta.
Text
SKRIPSI FULL TTD PEMBIMBING PENELAAH_Raden Rara Suzana Dessya Ayuda_134200124.pdf Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
|
Text
ABSTRAK ENG_Raden Rara Suzana Dessya Ayuda_134200124.pdf Download (224kB) |
|
Text
ABSTRAK ID_Raden Rara Suzana Dessya Ayuda_134200124.pdf Download (225kB) |
|
Text
COVER_Raden Rara Suzana Dessya Ayuda_134200124.pdf Download (187kB) |
|
Text
DAFTAR ISI_Raden Rara Suzana Dessya Ayuda_134200124.pdf Download (231kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA_Raden Rara Suzana Dessya Ayuda_134200124.pdf Download (210kB) |
|
Text
LEMBAR PENGESAHAN DEKAN_Raden Rara Suzana Dessya Ayuda_134200124.pdf Download (108kB) |
|
Text
LEMBAR PENGESAHAN KETUA JURUSAN_Raden Rara Suzana Dessya Ayuda_134200124.pdf Download (64kB) |
Abstract
Salah satu solusi yang dapat dilakukan untuk meningkatkan
produksi sirih merah, yaitu dengan perbanyakan vegetatif stek batang.
Pengaturan komposisi media tanam dan kombinasi dosis Trichoderma
harzianum dapat dilakukan untuk mendukung pertumbuhan stek. Tujuan
penelitian ini untuk menentukan komposisi media tanam dan dosis
Trichoderma harzianum terbaik bagi pertumbuhan stek batang sirih merah.
Metode yang digunakan adalah percobaan lapangan Rancangan Acak
Lengkap (RAL) 2 faktor, faktor pertama yaitu komposisi media tanam tanah
banding pupuk kotoran sapi 1:1, 1:2 dan 2:1 serta faktor kedua adalah
pemberian berbagai dosis Trichoderma harzianum 40, 50 dan 60 gram. Data
yang diperoleh dianalisis keragamannya dengan Sidik Ragam pada taraf 5%
dan dilanjutkan DMRT taraf 5%. Untuk membandingkan antara perlakuan
dengan kontrol dilakukan Uji Kontras Orthogonal. Hasil penelitian
menunjukkan tidak terdapat beda nyata antara kombinasi perlakuan
terhadap tanaman kontrol. Terdapat interaksi antara kombinasi perlakuan
media tanam dengan dosis Trichoderma harzianum. Perlakuan kombinasi
tanah : pupuk kotoran sapi (1:2) dengan Trichoderma harzianum 50 gram
memberikan hasil terbaik pada seluruh parameter.
Kata kunci : Stek Sirih Merah, Pupuk Kotoran Sapi, dan Trichoderma
harzianum
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Stek Sirih Merah, Pupuk Kotoran Sapi, dan Trichoderma harzianum |
Subjects: | S Agriculture > SB Plant culture |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences |
Depositing User: | Eny Suparny |
Date Deposited: | 06 Sep 2024 01:27 |
Last Modified: | 06 Sep 2024 01:27 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/41034 |
Actions (login required)
View Item |