ENENTUAN JADWAL PREVENTIVE MAINTENANCE MENGGUNAKAN RELIABILITY CENTERED MAINTENANCE BERBASIS SISTEM INFORMASI (Studi Kasus: PT. Delta Merlin Duniatex III, Kab. Karanganyar, Jawa Tengah)

AKBAR, IKHSAN MAULANA (2024) ENENTUAN JADWAL PREVENTIVE MAINTENANCE MENGGUNAKAN RELIABILITY CENTERED MAINTENANCE BERBASIS SISTEM INFORMASI (Studi Kasus: PT. Delta Merlin Duniatex III, Kab. Karanganyar, Jawa Tengah). Other thesis, UPN Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of 1. Skripsi Fulltext_122190093_Ikhsan Maulana Akbar.pdf] Text
1. Skripsi Fulltext_122190093_Ikhsan Maulana Akbar.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)
[thumbnail of 2.Cover_122190093_Ikhsan Maulana Akbar.pdf] Text
2.Cover_122190093_Ikhsan Maulana Akbar.pdf

Download (233kB)
[thumbnail of 3.Abstrak_122190093_Ikhsan Maulana Akbar.pdf] Text
3.Abstrak_122190093_Ikhsan Maulana Akbar.pdf

Download (195kB)
[thumbnail of 4.Lembar Pengesahan_122190093_Ikhsan Maulana Akbar.pdf] Text
4.Lembar Pengesahan_122190093_Ikhsan Maulana Akbar.pdf

Download (140kB)
[thumbnail of 5.Daftar Isi_122190093_Ikhsan Maulana Akbar.pdf] Text
5.Daftar Isi_122190093_Ikhsan Maulana Akbar.pdf

Download (253kB)
[thumbnail of 6.Daftar Pustaka_122190093_Ikhsan Maulana Akbar.pdf] Text
6.Daftar Pustaka_122190093_Ikhsan Maulana Akbar.pdf

Download (160kB)

Abstract

xii
ABSTRAK
PT. Delta Merlin Duniatex III merupakan perusahaan yang bergerak di bidang
tekstil. Perusahaan ini melakukan proses produksi dengan bantuan beberapa jenis
mesin, salah satunya adalah mesin tenun rapier. Permasalahan yang terjadi pada
perusahaan ini adalah tingkat kerusakan mesin yang melebihi batas standar toleransi
kerusakan yaitu 3%. Mesin yang memiliki tingkat kerusakan diatas standar adalah
mesin tenun rapier dengan nomor 328. Penyebab tingginya tingkat kerusakan tersebut
diantaranya disebabkan oleh belum adanya kebijakan preventive maintenance atau
tindakan perbaikan pencegahan. Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk
menentukan jadwal preventive maintenance mesin tenun rapier nomor 328 pada PT.
Delta Merlin Duniatex III berbasis sistem informasi.
Penentuan jadwal tersebut dilakukan dengan metode RCM (Reliability Centered
Maintenance). RCM merupakan metode yang digunakan untuk menentukan jadwal
preventive maintenance. Hasil dari metode RCM juga memberikan hasil berupa
analisis tindakan yang perlu dilakukan pada saat melakukan preventive maintenance.
Hasil analisis tersebut didapatkan dengan bantuan tools FMEA (Failure Mode and
Effect Analyze) dan RCM Decision Worksheet. FMEA akan menunjukan failure mode
atau penyebab kegagalan yang dapat membuat mesin mengalami kerusakan. Failure
mode akan dijadikan input kedalam RCM decision worksheet dan menghasilkan output
berupa tindakan yang perlu dilakukan pada saat melakukan preventive maintenance.
Proses pembuatan jadwal akan di implementasikan ke dalam sistem informasi. Tujuan
sistem informasi ini adalah sebagai alat yang dapat mempermudah user dalam
menentukan jadwal preventive maintenance.
Hasil penelitian menunjukan bahwa tindakan yang perlu dilakukan pada mesin
terbagi menjadi tiga yaitu scheduled on-condition, scheduled restoration task, dan
scheduled discard task. Tindakan tersebut didapatkan dari hasil RCM decision
worksheet. Hasil interval jadwal preventive maintenance untuk mesin tenun rapier
nomor 328 adalah 5 hari. Hasil tersebut didapatkan dari perhitungan nilai MTBF yang
dilakukan dengan jenis distribusi normal. Hasil pada pengujian blackbox dan whitebox
pada sistem informasi penentuan jadwal maintenance menunjukan bahwa program ini
dapat berjalan sesuai dengan yang direncanakan dengan rata – rata skor pada pengujian
blackbox sebesar 9,12.
Kata kunci: Preventive maintenance, RCM, Sistem informasi, FMEA
xiii
ABSTRACT
PT. Delta Merlin Duniatex III is a company operating in the textile sector. This
company carries out the production process with the help of several types of machines,
including a rapier weaving machine. The problem in this company is the level of
machine damage that exceeds the standard damage tolerance limit, namely 3%. The
machine with a level of damage above standard is the rapier weaving machine with
number 328. The high level of damage is due to the absence of a preventive
maintenance policy or preventative repair actions. This research aims to determine the
preventive maintenance schedule for the number 328 rapier weaving machine at PT.
Delta Merlin Duniatex III is an information system based.
The schedule is determined using the RCM (Reliability Centered Maintenance)
method. RCM is a method used to determine preventive maintenance schedules. The
results of the RCM method also provide results in the form of an analysis of actions
that need to be taken when carrying out preventive maintenance. The analysis results
were obtained with the help of FMEA (Failure Mode and Effect Analysis) tools and the
RCM Decision Worksheet. FMEA will show failure modes or causes of failure that can
cause damage to the machine. Failure mode will be input into the RCM decision
worksheet, and output will be produced as actions to take for preventive maintenance.
The schedule creation process will be implemented into the information system. The
purpose of this information system is as a tool that can make it easier for users to
determine preventive maintenance schedules.
The research results show that the actions that need to be carried out on the machine
are divided into three: scheduled on-condition, scheduled restoration task, and
scheduled discard task. These actions are obtained from the results of the RCM
decision worksheet. The preventive maintenance schedule interval results for the
number 328 rapier weaving machine are five days. These results were obtained by
calculating the MTBF value using a standard distribution type. The black box and
white box testing results on the information system for determining maintenance
schedules show that this program can run as planned, with an average score on black
box testing 9.12.
Keywords: Preventive maintenance, RCM, Information system, FMEA

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Preventive maintenance, RCM, Information system, FMEA
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 25 Jul 2024 02:28
Last Modified: 25 Jul 2024 02:28
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/40429

Actions (login required)

View Item View Item