Rianza, Azra Firdauz Rizky (2024) APLIKASI PENGGAJIAN PEGAWAI DI LINGKUNGAN DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN PEMALANG BERBASIS WEB. Diploma thesis, UPN Veteran Yogyakarta.
Text
COVER.pdf Download (230kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (114kB) |
|
Text
HALAMAN PENGESAHAN PEMBIMBING.pdf Download (678kB) |
|
Text
HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI.pdf Download (734kB) |
|
Text
DAFTAR ISI.pdf Download (66kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (136kB) |
|
Text
SKRIPSI FULL_AZRA FIRDAUZ RIZKY RIANZA_123170022.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Dalam sebuah Instansi Pemerintahan terdapat dua kategori pegawai yaitu ASN dan
non-ASN. Dinas Perhubungan Kabupaten Pemalang merupakan suatu lembaga yang berdiri
secara mandiri dalam peran pelaksanaan kebijakan berdasarkan pemerintah otonomi daerah.
Dinas Perhubungan berperan sebagai manajemen transportasi, Dinas Pekerjaan Umum
sebagai bidang penyedia prasarana jalan. Dalam hal penggajian pegawai Dinas Perhubungan
Kabupaten Pemalang baik ASN maupun Non ASN masih menggunakan sistem manual.
Pencatatan yang dilakukan secara manual menjadikan data tidak tersusun, tertata dan terlalu
banyak menggunakan lebih banyak tempat baik itu dalam bentuk softcopy maupun
hardcopy. Hal itu menyebabkan perkerjaan menjadi lebih lama dan menyulitkan. Proses
secara manual tersebut menjadi kendala yang bisa menghambat proses administrasi dan
pengambilan keputusan oleh pimpinan. Media komputer dapat memberikan manfaat dalam
pengelolaan data, jika hal tersebut dapat dimanfaatkan dan dibuat dalam sebuah sistem agar
lebih efisien dan mudah dalam mengelola data tersebut untuk menghasilkan informasi yang
dibutuhkan oleh instansi maupun organisasi untuk mencapai suatu tujuan. Untuk itu,
diperlukan suatu sistem informasi yang baik, dimana sistem informasi tersebut merupakan
suatu dukungan yang dapat memberikan pelayanan terhadap permasalahan yang dihadapi
instansi pemerintah. Salah satunya pada Penggajian Pegawai yang berada di kantor Dinas
Perhubungan Kabupaten Pemalang berbasis website menggunakan metode waterfall
menggunakan 250 data. Pada sistem penggajian ini menggunakan bahasa pemrograman PHP
dan menggunakan database PHPMyAdmin dengan pengujian model menggunakan
Blackbox testing. Hasil dari pengujian mencapai 100% berjalan dengan baik. Serta
penggunaan SDLC model waterfall dinilai cukup efektif karena sistem dapat berjalan sesuai
rancangan penulis dan pengguna sehingga sistem yang dihasilkan sesuai dengan kebutuhan
pengguna.
Kata kunci: website, sistem penggajian, SDLC, waterfall, Blackbox testing.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | website, sistem penggajian, SDLC, waterfall, Blackbox testing. |
Subjects: | Q Science > Q Science (General) Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Electronics and Computer Science |
Depositing User: | Bayu Setya Pambudi |
Date Deposited: | 23 Jul 2024 07:32 |
Last Modified: | 23 Jul 2024 07:32 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/40356 |
Actions (login required)
View Item |