KRISTAN, ISAIAH (2024) ANALISIS PREDIKSI POTENSI KEBANGKRUTAN MENGGUNAKAN MODEL ALTMAN Z-SCORE PADA PERUSAHAAN SEKTOR ENERGI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2019 – 2022. Other thesis, UPN Veteran Yogyakarta.
Text
Skripsi Full Text_Isaiah Kristan.pdf Restricted to Repository staff only Download (5MB) |
|
Text
Cover Skripsi.pdf Download (81kB) |
|
Text
Abstrak.pdf Download (241kB) |
|
Text
Halaman Pengesahan.pdf Download (357kB) |
|
Text
Daftar Isi.pdf Download (147kB) |
|
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (169kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis potensi kebangkrutan perusahaan
sektor energi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2019 – 2022
menggunakan model Altman Z-Score dan mengetahui pengaruh variabel Altman
Z-Score, yaitu Net Working Capital to Total Assets, Retained Earning to Total
Assets, Earning Before Interest and Taxes to Total Assets, dan Book Value of
Equity to Total Liabilities terhadap prediksi potensi kebangkrutan perusahaan.
Metode penelitian pada penelitian ini adalah perhitungan dengan model Altman
Z-Score dan analisis regresi logistik. Pengambilan sampel menggunakan teknik
purposive sampling dan menghasilkan 61 perusahaan yang diteliti dari 64
perusahaan pada populasi. Hasil perhitungan Altman Z-Score menunjukkan
terdapat 20 (dua puluh) perusahaan yang berpotensi mengalami kebangkrutan, 10
(sepuluh) perusahaan yang berada pada kondisi grey area, dan 31 (tiga puluh
satu) perusahaan yang tidak berpotensi mengalami kebangkrutan. Hasil analisis
regresi logistik menunjukkan NWCTA, RETA, EBITTA, dan BVETL secara
parsial berpengaruh signifikan dengan arah negatif dan secara bersama-sama atau
secara simultan berpengaruh signifikan terhadap prediksi potensi kebangkrutan
perusahaan.
Kata-kata Kunci: Kebangkrutan, Altman Z-Score, Net Working Capital to Total
Assets, Retained Earning to Total Assets, Earning Before Interest and Taxes to
Total Assets, Book Value of Equity to Total Liabilities.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kebangkrutan, Altman Z-Score, Net Working Capital to Total Assets, Retained Earning to Total Assets, Earning Before Interest and Taxes to Total Assets, Book Value of Equity to Total Liabilities |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management |
Depositing User: | A.Md.SI Indah Lestari Wulan Aji |
Date Deposited: | 11 Jul 2024 02:30 |
Last Modified: | 11 Jul 2024 02:30 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/40211 |
Actions (login required)
View Item |