PAKPAHAN, DWI APRITA (2024) KEGAGALAN UN WOMEN MENDORONG IMPLEMENTASI KONVENSI CEDAW UNTUK MENGURANGI DISKRIMINASI PEREMPUAN DI AFGHANISTAN TAHUN 2010-2021. Other thesis, UPN Veteran Yogyakarta.
Text
Abstrak_151200101_Dwi Aprita Pakpahan.pdf Download (223kB) |
|
Text
Cover_151200101_Dwi Aprita Pakpahan.pdf Download (160kB) |
|
Text
Daftar Isi_151200101_Dwi Aprita Pakpahan.pdf Download (234kB) |
|
Text
Daftar Isi_151200101_Dwi Aprita Pakpahan.pdf Download (234kB) |
|
Text
Daftar Pustaka_151200101_Dwi Aprita Pakpahan.pdf Download (316kB) |
|
Text
Lembar Pengesahan_151200101_Dwi Aprita Pakpahan.pdf Download (369kB) |
|
Text
Lembar Persetujuan Pembimbing_151200101_Dwi Aprita Pakpahan.pdf Download (168kB) |
|
Text
Skripsi Fulltext_151200101_Dwi Aprita Pakpahan.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
vii
ABSTRAK
Afghanistan menjadi salah satu negara dengan tingkat diskriminasi terhadap perempuan yang
tinggi. Dalam mengatasi masalah tersebut, pemerintah Afghanistan bekerja sama dengan UN
Women melalui pengimplementasian Konvensi CEDAW. Penelitian ini ditujukan untuk
mengetahui kegagalan UN Women dalam mendorong implementasi Konvensi CEDAW untuk
mengurangi diskriminasi perempuan di Afghanistan. Penelitian ini menggunakan teori organisasi
internasional. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif untuk mengolah temuan dan datanya
yang didapat dari hasil tinjauan pustaka dari artikel, buku, dan jurnal terkait dengan topik
penelitian. Penelitian ini menggunakan analisis data yang mengacu pada konsep Milles &
Huberman yaitu model interaktif yang mengklasifikasikan analisis data menjadi reduksi data,
penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan data yang diperoleh baik berupa berita,
laporan, pernyataan, serta buku yang membahas mengenai pengimplementasian Konvensi
CEDAW oleh UN Women di Afghanistan, hasil dari penelitian ini adalah UN Women gagal dalam
mendorong implementasi Konvensi CEDAW untuk mengurangi diskriminasi perempuan di
Afghanistan karena adanya faktor sosial budaya dan ekonomi.
Kata Kunci : Afghanistan, UN Women, Diskriminasi Perempuan, Konvensi CEDAW
viii
ABSTRACT
Afghanistan is one of the countries with a high level of discrimination against women. To
overcome this problem, the Afghan government is working with UN Women through the
implementation of the CEDAW. This research aims to find out the failure of UN Women in
encouraging the implementation of the CEDAW Convention to reduce discrimination against
women in Afghanistan. This research uses international organization theory. This research uses a
qualitative method to process its findings and data obtained from a literature review of articles,
books, and journals related to the research topic. This reserach uses data analysis that refers to
the concept of Milles & Huberman, namely an interactive model that classifies data analysis into
data reduction, data presentation, and conclusion drawing. Based on the data obtained in the form
of news, reports, statements, and books that discuss the implementation of the CEDAW by UN
Women in Afghanistan, the result of this research is that UN Women failed to encourage the
implementation of the CEDAW to reduce discrimination against women in Afghanistan due to
socio-cultural and economic factors.
Keywords : Afghanistan, UN Women, Discrimination against Women, CEDAW
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Afghanistan, UN Women, Discrimination against Women, CEDAW |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences |
Depositing User: | Eko Yuli |
Date Deposited: | 26 Jun 2024 01:16 |
Last Modified: | 26 Jun 2024 01:16 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/39948 |
Actions (login required)
View Item |