NALISIS NERACA AIR LAHAN PERTANIAN DAERAH IRIGASI KECIL PLELEN, DESA SIDOMULYO, PENGASIH, KULON PROGO SEBAGAI DASAR PENYUSUNAN POLA TANAM

Musyafa, Sarwo Edi (2014) NALISIS NERACA AIR LAHAN PERTANIAN DAERAH IRIGASI KECIL PLELEN, DESA SIDOMULYO, PENGASIH, KULON PROGO SEBAGAI DASAR PENYUSUNAN POLA TANAM. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[img] Text
COver dan lembar abstrak.docx

Download (57kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menghitung besarnya air yang masuk dan air yang keluar yang sering disebut Water balance atau Neraca kesetimbangan air, yang digunakan untuk membuat pola tanam tahunan. Lokasi penelitian di Daerah Irigasi Kecil Plelen, Desa Sidomulyo, Kec. Pengasih, Kab. Kulonprogo. Pada lahan pertanian seluas 38 Ha. Parameter perhitungan yang diambil adalah efisiensi curah hujan tahunan, evapotranspirasi, debit air saluran irigasi, kebutuhan air tanaman, dan sifat fisik tanah antara lain tekstur dan kelengasan tanah. Ketersediaan air pada Daerah Irigasi Kecil Plelen Desa Sidomulyo tergolong kedalam air tercukupi untuk kebutuhan air tanaman, rata-rata memiliki masukan air berupa curah hujan sebesar 2059,1 mm/tahun dan masukan air pada debit irigasi sebesar 9191.478 mm/tahun. Pola tanam yang disarankan adalah Padi sawah (Oktober)- padi sawah (Februari) - palawija ( Juni). Kata kunci : Neraca air, Daerah Irigasi, Pola tanam This study aimed to calculate the amount of incoming water and outgoing water often called Water balance or equilibrium balance of water, which is used to make annual cropping pattern. Regional research sites in Small Irrigation Plelen, Sidomulyo Village, district. Compassionate, Kab. Kulonprogro. On the agricultural land area of 38 hectares. Calculation parameters taken is the efficiency of annual rainfall, evapotranspiration, water discharge canal irrigation, crop water requirements, and physical properties of the soil include soil texture and moisture. Availability of water on Small Irrigation Area Plelen Sidomulyo village classified into adequate water for crop water requirements, have an average input of water in the form of rainfall 2059.1 mm / year and enter the discharge of irrigation water for 9191,478 mm / year. Suggested planting pattern is paddy rice (October) - paddy rice (February) - crops (June). Keywords: water balance, irrigation area, cropping pattern

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Biological Sciences
Depositing User: Mr Suninto Prabowo
Date Deposited: 20 Jun 2016 04:25
Last Modified: 20 Jun 2016 04:25
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/3992

Actions (login required)

View Item View Item