USULAN RUTE DISTRIBUSI TELUR AYAM UNTUK MEMINIMASI JARAK DAN BIAYA DI CV BERKAH SAWUNG SEJAHTERA (Studi Kasus: CV Berkah Sawung Sejahtera, Magelang)

FAUZI, ACHMAD (2024) USULAN RUTE DISTRIBUSI TELUR AYAM UNTUK MEMINIMASI JARAK DAN BIAYA DI CV BERKAH SAWUNG SEJAHTERA (Studi Kasus: CV Berkah Sawung Sejahtera, Magelang). Diploma thesis, UPN Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of SKRIPSI FULL_Achmad Fauzi_122190128_Draft TA 2.pdf] Text
SKRIPSI FULL_Achmad Fauzi_122190128_Draft TA 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of COVER_Achmad Fauzi_122190128.pdf] Text
COVER_Achmad Fauzi_122190128.pdf

Download (620kB)
[thumbnail of ABSTRAK_Achmad Fauzi_122190128.pdf] Text
ABSTRAK_Achmad Fauzi_122190128.pdf

Download (10kB)
[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN_Achmad Fauzi_122190128.pdf] Text
HALAMAN PENGESAHAN_Achmad Fauzi_122190128.pdf

Download (343kB)
[thumbnail of DAFTAR ISI_Achmad Fauzi_122190128.pdf] Text
DAFTAR ISI_Achmad Fauzi_122190128.pdf

Download (521kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA_Achmad Fauzi_122190128.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA_Achmad Fauzi_122190128.pdf

Download (232kB)

Abstract

Distribusi adalah kegiatan pemasaran yang bertujuan untuk memperlancar dan mempermudah
penyampaian barang dan jasa dari produsen kepada konsumen, sehingga penggunaannya sesuai
dengan kebutuhan. Produk yang didistribusikan oleh CV Berkah Sawung Sejahtera adalah telur
ayam, sehingga distribusi memiliki peran penting dalam keberlangsungan perusahaan dalam
menjual produknya. Perusahaan melakukan pendistribusian telur ayam ke 51 titik tujuan, dimana
setiap titik tujuan pengiriman memiliki jarak yang berbeda.Proses distribusi di CV Berkah Sawung
Sejahtera saat ini masih mengandalkan sopir untuk menentukan rute distribusi, sehingga rute yang
diambil belum optimal. Untuk menentukan rute distribusi yang optimal berdasarkan jarak dan biaya,
digunakan metode Nearest Neighbor dengan bantuan software MatLab. Penelitian ini berkaitan
dengan Vehicle Routing Problem (VRP), yaitu masalah distribusi yang melibatkan penentuan
sejumlah rute untuk kendaraan dengan kapasitas tertentu dari produsen untuk mengirim ke
pelanggan.Hasil penelitian menunjukkan bahwa rute distribusi yang optimal berhasil ditemukan,
dengan penurunan jarak tempuh menjadi 340,3 km dan penurunan biaya distribusi menjadi
Rp356.006,00. Dengan demikian, usulan rute lebih baik dibandingkan rute aktual perusahaan.
Penelitian ini berhasil mengoptimalkan rute distribusi perusahaan dengan mengurangi jarak tempuh
dan biaya distribusi.
Kata kunci: distribusi, vehicle routing problem, algoritma Nearest Neighbor

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: distribusi, vehicle routing problem, algoritma Nearest Neighbor
Subjects: Q Science > QL Zoology
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: A.Md.SI Indah Lestari Wulan Aji
Date Deposited: 20 Jun 2024 03:25
Last Modified: 20 Jun 2024 03:25
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/39809

Actions (login required)

View Item View Item