APLIKASI BERBAGAI JENIS DAN KONSENTRASI PUPUK ORGANIK CAIR SUMBER NITROGEN TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN DAUN BAWANG (Allium fistulosum L.)

LESTARI, LILIS PUTRI SEJATI INDAH (2024) APLIKASI BERBAGAI JENIS DAN KONSENTRASI PUPUK ORGANIK CAIR SUMBER NITROGEN TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN DAUN BAWANG (Allium fistulosum L.). Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRACT ENG.pdf] Text
ABSTRACT ENG.pdf

Download (184kB)
[thumbnail of ABSTRAK ID.pdf] Text
ABSTRAK ID.pdf

Download (183kB)
[thumbnail of Cover.pdf] Text
Cover.pdf

Download (289kB)
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (92kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (415kB)
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN.pdf] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (183kB)
[thumbnail of Skripsi Full Text.pdf] Text
Skripsi Full Text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Daun bawang adalah tanaman sayuran yang berpotensi dikembangkan secara
intensif dan komersial. Usaha tani daun bawang dengan input pupuk kimia tinggi
dapat menyebabkan menurunnya produktivitas lahan dan pencemaran air tanah.
Pupuk Organik Cair (POC) yang ramah terhadap lingkungan serta mengandung
unsur hara penting dapat digunakan sebagai alternatif pupuk. Penelitian ini
bertujuan menentukan jenis pupuk organik cair yang terbaik bagi pertumbuhan
dan hasil tanaman daun bawang. Penelitian ini dilaksanakan di Kecamatan Pakem,
Sleman, Yogyakarta pada bulan Februari-Mei 2023, menggunakan metode
Rancangan Acak Lengkap (RAL) non faktorial terdiri dari 10 perlakuan, POC
Azolla 50 ml/L; 100 mL/L; 150 mL/L, POC daun kelor 50 mL/L; 100 mL/L; 150
mL/L, POC lamtoro 50 mL/L; 100 mL/L; 150 mL/L. Data yang diperoleh
dianalisis menggunakan analisis keragaman taraf 5% dan DMRT taraf 5%. Hasil
menunjukkan pemberian POC daun kelor 150 mL/L mampu memberikan hasil yang
baik pada tinggi tanaman dan jumlah anakan tanaman daun bawang
Kata kunci: Daun bawang, Pupuk Organik Cair, Pertumbuhan dan hasil

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Daun bawang, Pupuk Organik Cair, Pertumbuhan dan hasil
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Biological Sciences
Depositing User: A.Md Apriliani Kusuma Wardhani
Date Deposited: 28 Mar 2024 06:45
Last Modified: 28 Mar 2024 06:45
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/39194

Actions (login required)

View Item View Item