ANALISIS TINGKAT KESEHATAN KEUANGAN DENGAN METODE RISK BASED CAPITAL PADA PERUSAHAAN ASURANSI YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2020-2022

QUSOSI, HISHELLA NAKAFA (2024) ANALISIS TINGKAT KESEHATAN KEUANGAN DENGAN METODE RISK BASED CAPITAL PADA PERUSAHAAN ASURANSI YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2020-2022. UNSPECIFIED thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of Skripsi Fulltext_152200081_Hishella Nakafa Qusosi.pdf] Text
Skripsi Fulltext_152200081_Hishella Nakafa Qusosi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of Lembar Pengesahan_152200081_Hishella Nakafa Qusosi.pdf] Text
Lembar Pengesahan_152200081_Hishella Nakafa Qusosi.pdf

Download (376kB)
[thumbnail of Daftar Pustaka_152200081_Hishella Nakafa Qusosi.pdf] Text
Daftar Pustaka_152200081_Hishella Nakafa Qusosi.pdf

Download (19kB)
[thumbnail of Daftar Isi_152200081_Hishella Nakafa Qusosi.pdf] Text
Daftar Isi_152200081_Hishella Nakafa Qusosi.pdf

Download (75kB)
[thumbnail of Cover_152200081_Hishella Nakafa Qusosi.pdf] Text
Cover_152200081_Hishella Nakafa Qusosi.pdf

Download (95kB)
[thumbnail of Abstrak_152200081_Hishella Nakafa Qusosi.pdf] Text
Abstrak_152200081_Hishella Nakafa Qusosi.pdf

Download (99kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada perusahaan asuransi yang terdaftar di Bursa
Efek Indonesia. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui tingkat kesehatan
keuangan perusahaan asuransi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama
periode 2020-2022 dengan menggunakan metode Risk Based Capital. Penelitian ini
menggunakan pendekatan kuantitatif dengan non-probability sampling. Jumlah
sampel yang digunakan yaitu 17 perusahaan asuransi yang terdaftar di Bursa Efek
Indonesia dengan teknik purposive sampling. Analisis data dalam penelitian ini
yaitu analisis deskriptif berdasarkan metode Risk Based Capital. Penelitian
menentukan tingkat kesehatan keuangan perusahaan asuransi menggunakan nilai
Risk Based Capital setiap perusahaan selama periode 2020-2022.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa seluruh perusahaan asuransi yang
diteliti dalam keadaan yang sehat karena memiliki nilai Risk Based Capital di atas
target batas tingkat solvabilitas yang ditetapkan oleh pemerintah yaitu 120%. Hal
tersebut berarti bahwa seluruh perusahaan asuransi pada periode 2020-2022 mampu
mengantisipasi risiko yang timbul akibat dari deviasi pengelolaan aset dan liabilitas
Berdasarkan hasil penelitian, peneliti memberikan saran kepada peneliti
berikutnya agar melakukan penelitian mengenai kesehatan keuangan perusahaan
asuransi dengan rentang waktu lebih dari tiga tahun agar hasilnya dapat
menggambarkan kondisi yang lebih baik dan menggunakan metode serta rasio
penilaian lain agar semakin lengkap.
Kata Kunci : BEI, Kesehatan Keuangan, Risk Based Capital

Item Type: Thesis (UNSPECIFIED)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 22 Mar 2024 02:26
Last Modified: 22 Mar 2024 02:26
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/39132

Actions (login required)

View Item View Item