PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA ALOKASI UMUM, DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA PADA SELURUH PROVINSI DI INDONESIA TAHUN 2018-2020

Apriansyah, Akmal Zaki (0202) PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH, DANA ALOKASI UMUM, DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA PADA SELURUH PROVINSI DI INDONESIA TAHUN 2018-2020. Diploma thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of 1. Skripsi Fulltext_142170024_Akmal Zaki Apriansyah.pdf] Text
1. Skripsi Fulltext_142170024_Akmal Zaki Apriansyah.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of 2. Cover_142170024_Akmal Zaki Apriansyah.pdf] Text
2. Cover_142170024_Akmal Zaki Apriansyah.pdf

Download (153kB)
[thumbnail of 3. Abstark_142170024_Akmal Zaki Apriansyah.pdf] Text
3. Abstark_142170024_Akmal Zaki Apriansyah.pdf

Download (11kB)
[thumbnail of 4. Lembar Pengesahan_142170024_Akmal Zaki Apriansyah.pdf] Text
4. Lembar Pengesahan_142170024_Akmal Zaki Apriansyah.pdf

Download (210kB)
[thumbnail of 5. Daftar Isi_142170024_Akmal Zaki Apriansyah.pdf] Text
5. Daftar Isi_142170024_Akmal Zaki Apriansyah.pdf

Download (302kB)
[thumbnail of 6. Daftar Pustaka_142170024_Akmal Zaki Apriansyah.pdf] Text
6. Daftar Pustaka_142170024_Akmal Zaki Apriansyah.pdf

Download (132kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Pendapatan Asli Daerah
(PAD), Dana Alokasi Umum (DAU), dan Dana Alokasi Khusus (DAK) terhadap
Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Indonesia selama tahun 2018-2020.
Variabel dependen dalam penelitian ini adalah Indeks Pembangunan Manusia
(IPM), sedangkan variabel independen dalam penelitian ini adalah Pendapatan
Asli Daerah (PAD), Dana Alokasi Umum (DAU), dan Dana Alokasi Khusus
(DAK). Populasi dalam penelitian ini terdiri dari 34 provinsi sehingga sampel
yang diperoleh sebanyak 102 data. Teknik pengambilan sampel pada penelitian
ini menggunakan non probability sampling dan penentuan sampel dalam
penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Metode analisis yang
digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linier berganda dengan
menggunakan IBM SPSS Statistics 24.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pendapatan Asli Daerah (PAD) dan
Dana Alokasi Khusus (DAK) berpengaruh positif terhadap Indeks Pembangunan
Manusia. Sedangkan Dana Alokasi Umum (DAU) berpengaruh negatif terhadap
Indeks Pembangunan Manusia.
Kata Kunci : Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi
Khusus,Indeks Pembangunan Manusia

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pendapatan Asli Daerah, Dana Alokasi Umum, Dana Alokasi Khusus,Indeks Pembangunan Manusia
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 08 Mar 2024 04:13
Last Modified: 08 Mar 2024 04:13
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/39040

Actions (login required)

View Item View Item