UPAYA VIETNAM DALAM MENINGKATKAN INVESTASI AMERIKA SERIKAT PASCA NORMALISASI HUBUNGAN KEDUA NEGARA

SHERLIYANTI, DELLA (2014) UPAYA VIETNAM DALAM MENINGKATKAN INVESTASI AMERIKA SERIKAT PASCA NORMALISASI HUBUNGAN KEDUA NEGARA. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyajarta.

[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (193kB)
[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (193kB)
[thumbnail of PENGESAHAN.pdf] Text
PENGESAHAN.pdf

Download (408kB)
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (116kB)
[thumbnail of Abstraksi.pdf] Text
Abstraksi.pdf

Download (49kB)
[thumbnail of SKRIPSI.pdf] Text
SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAKSI
Upaya Vietnam Dalam Meningkatkan Investasi Amerika Serikat Serikat
Pasca Normalisasi Hubungan Kedua negara
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya keinginan dari masing-masing
negara yakni Amerika Serikat dan Vietnam untuk memperbaiki (menormalisasi)
hubungan bilateral yang sudah terputus hampir 15 tahun. Seperti yang kita ketahui
bahwa kedua negara memiliki sejarah yang cukup pahit di masa perang saudara
Vietnam. Akibat perang tersebut, domestik Vietnam dalam beberapa bidang
terutama ekonomi mengalami keterpurukan. Yang pada akhirnya kondisi ini
mendorong para decision makers berfikir untuk memperbaiki kondisi ekonomi
intern Vietnam.
Penelitian ini menggunakan metode Studi Kepustakaan dan Deskriptif
Eksplanatoris. Dalam penulisannya, penelitian ini memuat bagaimana upaya yang
dilakukan oleh Vietnam dalam merubah pandangan sistem ekonominya dan lebih
membuka diri kepada dunia internasional serta mau untuk memperbaiki bahkan
meningkatkan hubungan kerjasa sama bilateral Vietnam dengan Amerika Serikat.
Melalui berbagai macam perundingan, kerjasama serta kesepakatan hingga
bergabung dalam keanggotaan organisasi internasional dunia, terutama WTO
pada tahun 2007. Melalui suatu kesepakatan penting yang menjadi pondasi dari
hubungan ekonomi Vietnam dan Amerika Serikat yang di sebut BTA (Bilateral
Trade Agreement) maka hal ini mempengaruhi tingkat investasi AS di Vietnam
yang berdampak pada peningkatan kualitas ekonomi Vietnam. Selain itu di dalam
penelitian ini akan dipaparkan bagaimana hasil dari pengimplementasian dari
BTA untuk masing – masing negara.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 18 Oct 2023 06:32
Last Modified: 18 Oct 2023 06:32
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/37996

Actions (login required)

View Item View Item