PENGARUH PENGGUNAAN PUPUK KOTORAN AYAM DAN DOSIS NPK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN SELADA MERAH (Red lettuce L. var. New Red Fire)

Ariani, Tiara (2023) PENGARUH PENGGUNAAN PUPUK KOTORAN AYAM DAN DOSIS NPK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN SELADA MERAH (Red lettuce L. var. New Red Fire). Other thesis, UPN "Veteran" Yogyajarta.

[thumbnail of ABSTRAK INDO - ENG.pdf] Text
ABSTRAK INDO - ENG.pdf

Download (35kB)
[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (99kB)
[thumbnail of DAFTAR ISI.pdf] Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (90kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (172kB)
[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN.pdf] Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (627kB)
[thumbnail of Skripsi full.pdf] Text
Skripsi full.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

PENGARUH PENGGUNAAN PUPUK KOTORAN AYAM DAN DOSIS
NPK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN SELADA
MERAH (Red lettuce L. var. New Red Fire)
Oleh : Tiara Ariani
Dibimbing oleh : Darban Haryanto dan Rina Srilestari
ABSTRAK
Selada merah merupakan jenis sayuran yang memiliki nilai komersial dan
prospek yang cukup baik. Tanaman selada merah memerlukan unsur hara makro
dan mikro sesuai dengan kebutuhan yang telah tersedia di dalam pupuk untuk
pertumbuhan dan kualitas tanaman. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui
penggunaan pupuk kotoran ayam dan dosis NPK yang tepat terhadap
pertumbuhan dan hasil tanaman selada merah. Metode penelitian menggunakan
Rancangan Acak Lengkap (RAL) 2 faktor. Fakor I dosis pupuk kotoran ayam
yaitu 25g/tanaman, 50g/tanaman, 75g/tanaman. Faktor II dosis NPK yaitu tanpa
perlakuan dosis, 0,75g/tanaman, 1,5g/tanaman, dan 2,25g/tanaman. Data
dianalisis dengan Analysis of Variance pada jenjang nyata 5% dan diuji lanjut
dengan Uji Jarak Berganda Duncan (DMRT) taraf 5%. Hasil penelitian
menunjukkan ada interaksi antara kombinasi perlakuan pupuk kotoran ayam 75
g/tanaman dan dosis NPK 0,75g/tanaman pada tinggi tanaman 14 HST. Perlakuan
pupuk kotoran ayam 50 g/tanaman dan 75 g/tanaman dapat meningkatkan
pertumbuhan selada merah pada parameter tinggi tanaman 21 HST, panjang akar,
dan bobot segar per tanaman. Perlakuan dosis NPK 0,75 g/tanaman dan 1,5
g/tanaman dapat meningkatkan pertumbuhan selada merah pada parameter tinggi
tanaman 21 HST.
Kata kunci : Pupuk Kotoran Ayam, Dosis NPK, Selada Merah.
THE EFFECT OF CHICKEN CAGE FERTILIZER AND NPK DOSAGE
ON THE GROWTH AND RESULTS OF RED CULTURE (Red lettuce L.
var. New Red Fire)
By : Tiara Ariani
Supervised by: Darban Haryanto and Rina Srilestari
ABSTRACT
Red lettuce is a type of vegetable that has commercial value and good prospects.
Red lettuce plants require macro and micro nutrients in accordance with the
requirements already available in the fertilizer for plant growth and quality. The
purpose of this study was to determine the appropriate use of chicken manure and
NPK dosage on the growth and yield of red lettuce. The research method used a
completely randomized design (CRD) with 2 factors. Factor I dose of chicken
manure is 25g/plant, 50g/plant, 75g/plant. Factor II NPK dose, namely without
treatment dose, 0.75 g/plant, 1.5 g/plant, and 2.25 g/plant. Data were analyzed by
Analysis of Variance at 5% real detail and further tested by Duncan's Multiple
Range Test (DMRT) at 5% level. The results showed that there was an interaction
between the combined treatment of 75 g/plant chicken manure and NPK dose of
0.75 g/plant at 14 DAP. Treatment of chicken manure 50 g/plant and 75 g/plant can
increase the growth of red lettuce on the parameters of plant height 21 HST, root
length, and fresh weight per plant. Treatment with NPK doses of 0.75 g/plant and
1.5 g/plant increased the growth of red lettuce in the plant height parameter of 21
HST.
Keywords : Chicken manure fertilizer, Dosage NPK, Red lettuce L.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Chicken manure fertilizer, Dosage NPK, Red lettuce L.
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Biological Sciences
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 04 Aug 2023 03:23
Last Modified: 04 Aug 2023 03:23
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/36783

Actions (login required)

View Item View Item