Penguatan Rantai Nilai Produk UMKM (Studi Kasus pada Industri Batik di Bantul dalam Rangka Mendukung Potensi Batik sebagai Produk Unggulan

Kusmantini, Titik and Gusaptono, Hendri and Haryanto, Darban (2019) Penguatan Rantai Nilai Produk UMKM (Studi Kasus pada Industri Batik di Bantul dalam Rangka Mendukung Potensi Batik sebagai Produk Unggulan. Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat UPNVYK. pp. 1-195. ISSN ISBN. 978-602-5534-25-6

[thumbnail of 2. Penguatan Rantai Nilai Produk UMKM 2019_2.pdf] Text
2. Penguatan Rantai Nilai Produk UMKM 2019_2.pdf - Published Version

Download (3MB)

Abstract

Buku tentang Penguatan rantai nilai produk batik dilakukan dalam
rangka memperkuat potensi batik tulis di tiga sentra yakni desa: Wukirsari,
Triharjo dan Trimulyo mampu menjadi icon atau produk unggulan Kabupaten
Bantul. Penguatan potensi dengan cara memperbaiki potensi batik tulis baik di
hulu ataupun hilir. Program penguatan integrasi di tingkat hulu ditujukan untuk
mendukung kemandirian desa sentra batik akan bahan baku pewarna alami
khususnya warna indigo. Sementara di tingkat hilir upaya perbaikan distribusi
produk diupayakan penguatan kelembagaan melalui inkubasi koperasi.

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
N Fine Arts > NX Arts in general
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Ir. MP. DARBAN HARYANTO
Date Deposited: 27 Jun 2023 02:31
Last Modified: 27 Jun 2023 02:34
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/36178

Actions (login required)

View Item View Item