GEOLOGI &IDENTIFIKASI RESERVOIR DAN PERHITUNGAN CADANGAN HIDROKARBON LAPISAN F FORMASI TALANG AKAR, LAPANGAN TALANG JIMAR, CEKUNGAN SUMATERA SELATAN DENGAN PEMODELAN GEOLOGI 3D

Putra, A. A. BagusCahaya (2012) GEOLOGI &IDENTIFIKASI RESERVOIR DAN PERHITUNGAN CADANGAN HIDROKARBON LAPISAN F FORMASI TALANG AKAR, LAPANGAN TALANG JIMAR, CEKUNGAN SUMATERA SELATAN DENGAN PEMODELAN GEOLOGI 3D. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
SARI.pdf

Download (7kB) | Preview

Abstract

Objek penelitian adalah Lapangan Talang Jimar yang merupakan salah satu lapangan minyak pada daerah operasional PT. Pertamina EP, yang terletak di Cekungan Sumatera Selatan, tepatnya di Sub Cekungan Palembang Selatan. Berdasarkan interpretasi log, didapatkan hasil bahwa litologi yang terdapat pada Lapisan F FormasiTalangAkar, Lapangan Talang Jimar adalah batupasir dan batulempung. Berdasarkan analisis fasies pengendapan daridata log dan data corey ang mengacu pada respon pola log gamma ray Coleman and Prior (1980), ditafsirkan bahwa reservoir batupasir lapisan F Formasi Talang Akar Lapangan Talang Jimar diendapkan pada fasies pengendapan distributary channel dan distributary mouth bar. Dari pemodelan 3 dimensi dan diintegrasikan dengan perhitungan petrofisik diketahui kondisi bawah permukaan secara statistik.Hal ini dilakukan karena keterbatasan data.Sehingga tempat-tempat yang tidak mempunyai data sumur dapat dilakukan pendekatan yang mengikuti data sumur terdekatnya. Dari pemodelan tersebut didapat nilai porositas efektif rata - rata adalah15.71 %.Sedangkan saturation water, nilai rata - rata adalah 60%. Dengan metode perhitungan cadangan perangkat lunak software Petrel 2008, perhitungan STOIIP dilakukan dengan perhitungan volume cell – cell lapisan reservoir.Jadi total perhitungan cadangan pada Lapisan F LapanganTalang Jimar adalah 29060 x 103 STB.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: Q Science > QE Geology
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Eko Suprapti
Date Deposited: 09 Jun 2016 03:29
Last Modified: 09 Jun 2016 03:29
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/3412

Actions (login required)

View Item View Item