Susanti. S, Rika (2015) PENGARUH KONDISI HIDROGEOLOGI TERHADAP TINGKAT KEKRITISAN AIRTANAH DI SUB DAS GEMBYONG DESA GAYAMHARJO DAN SEKITARNYA, KECAMATAN PRAMBANAN, KABUPATEN SLEMAN, D.I. YOGYAKARTA. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.
Preview |
Text
Abstrak.pdf Download (90kB) | Preview |
Abstract
ABSTRACT
Groundwater is a resource that is important and has an important role as a
supplier of water for human needs and has become an important part of human
beings in all aspects. In subzone Gembyong Gayamharjo Village Area, the state of
groundwater fluctuated significantly. A state of drought in the dry season, both
seasonal rivers which are not fed by water, which is very deep wells, even
agricultural drought conditions, so the direct impact on the incomes of the
population. The aim of this study was to determine the characteristics of the aquifer,
knowing the amount of groundwater availability and needs, knowing the quality of
groundwater and determine criticality index.
The method used in this research is the survey method, laboratory analysis,
mathematical analysis, and evaluation methods. The parameters used to determine
the characteristics of the aquifer is rock types, geological structure, and the results of
the pump test, to determine the amount of the availability of water is rainfall,
evapotranspiration, infiltration, and runoff. As well as to the water quality are TDS,
DHL, pH, CaCO3, Ca, Mg, Na, Fe, nitrate, BOD, COD, phosphate, and total
coliform.
Based on the results, the quantity of groundwater in the study area was 1.38 x
109 m
3
/year. For the quality of groundwater, in the fourth well Nitrate and Phosphate
values exceeding DIY standart of groundwater. Aquifers in the study area is
fractured aquifers. And to the critical level of groundwater is influenced by
hydrogeologic conditions such as permeability and porosity of rock, geological
structure, the direction of groundwater flow and aquifer systems. Referral
management with rainwater harvesting, biopori hole, land management according to
the contour of the ridge, and the spacing of wells against the cage or septick tank.
Keywords : Hydrogeology, Groundwater Availability, Critical Level
INTISARI
Airtanah merupakan salah satu sumberdaya yang penting dan mempunyai
peranan penting sebagai penyuplai kebutuhan air bagi manusia dan telah menjadi
bagian terpenting bagi manusia dalam segala aspek. Daerah Sub DAS Gembyong
Desa Gayamharjo dan sekitarnya, keadaan airtanahnya mengalami fluktuasi yang
cukup signifikan. Keadaan kekeringan di musim kemarau, baik sungai musiman
yang tidak dialiri oleh air, sumur yang sangat dalam, bahkan kondisi pertanian yang
mengalami kekeringan, sehingga berdampak langsung terhadap pendapatan
penduduk. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui karakteristik akuifer ,
mengetahui jumlah ketersediaan dan kebutuhan airtanah, mengetahui kualitas
airtanah, dan mengetahui indeks kekritisannya.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survey, analisis
laboratorium, analisi matematis, dan metode evaluasi. Parameter yang digunakan
untuk mengetahui karakteristik akuifer adalah jenis batuan, struktur geologi, dan
hasil uji pompa, untuk mengetahui jumlah ketersediaan air adalah curah hujan,
evapotranspirasi, infiltrasi, dan run off. Serta untuk kualitas airnya adalah TDS,
DHL, pH, CaCO3, Ca, Mg, Na, Fe, Nitrat, BOD, COD, Fosfat, dan coliform total.
Dari hasil penelitian, kuantitas airtanah di daerah penelitian adalah 1,38 x 10
9
m
3
/tahun. Untuk kualitas airtanahnya, di sumur 4 nilai Nitrat dan Pospat melebihi
bakumutu air DIY. Akuifer di daerah penelitian adalah akuifer rekahan. Dan untuk
tingkat kekritisan airtanah sangat dipengaruhi oleh kondisi hidrogeologi berupa
permeabilitas dan porositas batuan, struktur geologi, arah aliran airtanah dan sistem
akuifer. Arahan pengelolaan dengan pemanenan air hujan, lubang biopori,
pengelolaan tanah menurut kontur dengan guludan, dan pengaturan jarak sumur
terhadap kandang atau septick tank.
Kata Kunci : Hidrogeologi, Ketersediaan Airtanah, Tingkat Kekritisan
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjek: | T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering |
Divisions: | x. Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Civil Engineering and the Environment |
Depositing User: | Ratna Sufiatin |
Date Deposited: | 08 Jun 2016 07:24 |
Last Modified: | 08 Jun 2016 07:24 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/3326 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |