Agar Sail Tidak Sial: Refleksi Event International Sail dalam Wisata Bahari Indonesia

Nugraha, Aryanta (2016) Agar Sail Tidak Sial: Refleksi Event International Sail dalam Wisata Bahari Indonesia. In: Kembali Melaut: Industri dan Jasa Maritim dalam Visi Poros Maritim Dunia. Aswan Pressindo, Yogyakarta, pp. 231-257. ISBN 978-602-6370-16-7

[thumbnail of Book Chapter] Text (Book Chapter)
Book chapter Kembali Melaut.pdf

Download (1MB)

Abstract

Tulisan ini membahas mengenai pelaksanaan event internasional Sail terhadap perkembangan wisata bahari. Apakah event internasional yang menyedot dana yang sangat besar itu mampu meningkatkan kapasitas wisata bahari Indonesia? Terlebih lagi, apakah event Sail itu bermanfaat dalam meningkatkan taraf hidup masyarakat secara umum? Tulisan ini merupakan refleksi terhadap pelaksanaan kegiatan Sail yang selama ini telah berlangsung delapan kali. Dengan memanfaatkan berbagai sumber dari media, terungkap bahwa ada narasi tandingan di balik klaim keberhasilan penyelenggaraan event tersebut. Narasi itu menandaskan beberapa catatan kritis mengenai hubungan antara kebijakan peningkatan pariwisata dengan upaya mengangkat standar hidup masyarakat melalui pariwisata.

Item Type: Book Section
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
J Political Science > JQ Political institutions Asia
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: MSi,PhD ARYANTA NUGRAHA
Date Deposited: 31 Mar 2023 05:38
Last Modified: 31 Mar 2023 05:38
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/33002

Actions (login required)

View Item View Item