PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PENGELOLAAN WISATA AIR UMBUL BRONDONG DESA NGRUNDUL, KECAMATAN KEBONARUM, KABUPATEN KLATEN

PURYANI, SUSI (2022) PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PENGELOLAAN WISATA AIR UMBUL BRONDONG DESA NGRUNDUL, KECAMATAN KEBONARUM, KABUPATEN KLATEN. Diploma thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of Susi Puryani_135190025_Skripsi Full.pdf] Text
Susi Puryani_135190025_Skripsi Full.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (49MB)
[thumbnail of Susi Puryani_135190025_ABSTRAK.pdf] Text
Susi Puryani_135190025_ABSTRAK.pdf

Download (33kB)
[thumbnail of Susi Puryani_135190025_COVER.pdf] Text
Susi Puryani_135190025_COVER.pdf

Download (87kB)
[thumbnail of Susi Puryani_135190025_DAFTAR ISI.pdf] Text
Susi Puryani_135190025_DAFTAR ISI.pdf

Download (32kB)
[thumbnail of Susi Puryani_135190025_DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
Susi Puryani_135190025_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (36kB)
[thumbnail of Susi Puryani_135190025_Lembar Pengesahan.pdf] Text
Susi Puryani_135190025_Lembar Pengesahan.pdf

Download (251kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk (1) Mengkaji kegiatan dalam wisata air Umbul
Brondong, (2) Mengkaji dimensi partisipasi masyarakat lokal dalam pengelolaan
wisata air Umbul Brondong, (3) Mengkaji tipe partisipasi masyarakat lokal dalam
pengelolaan wisata air Umbul Brondong. Penelitian ini merupakan penelitian
kualitatif dengan metode studi kasus, menggunakan sumber data primer dan
sekunder, dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi,
dokumentasi, kemudian keabsahan data dengan triangulasi sumber. Teknik
analisis data dengan mengumpulkan data, mereduksi data, penyajian data dan
penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa (1) Kegiatan
pengelolaan wisata air Umbul Brondong terdiri dari pembangunan fasilitas sarana
prasarana pendukung pengelolaan wisata air dan operasional harian Umbul
Brondong yang terdiri dari perawatan, marketing, ticketing, kebersihan (2)
Dimensi partisipasi masyarakat Desa Ngrundul dalam pengelolaan wisata air
Umbul Brondong mencangkup perencanaan, pelaksanaan, pemanfaatan hasil,
pengawasan dan penilaian hasil. Keterlibatan masyarakat Desa Ngrundul paling
aktif di perencanaan dan pelaksanaan, karena masyarakat menganggap Umbul
Brondong menjadi asset bersama (3) Tipe partisipasi masyarakat Desa Ngrundul
dalam pengelolaan wisata air Umbul Brondong mencangkup tipe
pasif/manipulative, Partisipasi dengan cara memberikan informasi, Partisipasi
untuk intensif materill, Partisipasi interaktif, Self mobilization. Keterlibatan
masyarakat merata dari tingkatan yang rendah hingga tingkatan yang tinggi,
tingaktan partisipasi tergantung dari kesadaran masyarakat dan rasa memiliki.
Kata Kunci : Masyarakat, Partisipasi, Pengelolaan, Umbul Brondong

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Masyarakat, Partisipasi, Pengelolaan, Umbul Brondong
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 30 Jan 2023 06:37
Last Modified: 30 Jan 2023 06:40
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/32555

Actions (login required)

View Item View Item