WARDANA, IDA BAGUS WEDAGAMA WISNU (2022) IMPLEMENTASI ALGORITMA HARMONY SEARCH DALAM PENYELESAIAN MASALAH TRAVELLING SALESMAN PROBLEM DENGAN TIME WINDOWS PADA STUDI KASUS PENJADWALAN PERJALANAN PARIWISATA. Diploma thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.
Text
a. FILE TUGAS AKHIR(1).pdf Restricted to Repository staff only Download (5MB) |
|
Text
b. Halaman Judul.pdf Download (132kB) |
|
Text
c. Lembar Pengesahan Pembimbing.pdf Download (506kB) |
|
Text
d. LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI.pdf Download (505kB) |
|
Text
e. DAFTAR ISI.pdf Download (393kB) |
Abstract
Penjadwalan perjalanan pariwisata merupakan kegiatan yang umum dilakukan
wisatawan sebelum melakukan perjalanan wisata ke suatu tempat atau daerah tertentu.
Penelitian ini bertujuan untuk menyelesaikan masalah penjadwalan perjalanan pariwisata
dengan membuat suatu sistem yang dapat menghasilkan paket - paket jadwal perjalanan
wisata. Permasalahan yang akan diselesaikan termasuk kedalam permasalahan Travelling
Salesman Problem dengan Time Windows. Untuk menyelesaikan permasalahan tersebut,
diperlukan algoritma meta-heuristik yang mampu menghasilkan solusi global optima
dengan waktu komputasi yang baik.
Algoritma yang digunakan pada penelitian ini adalah algorima meta – heuristik
Harmony Search. Harmony Search merupakan metode heuristik yang terinspirasi dari
proses pencarian nada terbaik oleh sekelompok pemain musik. Hasil yang diperoleh
setelah dilakukan pengujian sebanyak 10 kali dengan nilai parameter jam berangkat wisata,
jam pulang wisata, dan total hari berbeda, didapatkan tingkat keberhasilan algoritma
Harmony Search sebesar 92%, dan sistem mampu memberikan jadwal perjalanan
pariwisata dengan cukup baik. Sistem penjadwalan perjalanan pariwisata dibangun dengan
bahasa pemrograman PHP dan Javascript dengan basisdata MySQL.
Kata Kunci : Penjadwalan, Travelling Salesman Problem, Travelling Salesman Problem
dengan Time Windows, Algorita mete-heuristik, Harmony Search
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Penjadwalan, Travelling Salesman Problem, Travelling Salesman Problem dengan Time Windows, Algorita mete-heuristik, Harmony Search |
Subjects: | Q Science > Q Science (General) |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences |
Depositing User: | Eny Suparny |
Date Deposited: | 17 Jan 2023 06:30 |
Last Modified: | 17 Jan 2023 06:30 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/32448 |
Actions (login required)
View Item |