KEPEMIMPINAN ANIES BASWEDAN DALAM MENANGANI COVID�19 DI PROVINSI DKI JAKARTA DALAM BINGKAI MEDIA (Analisis Framing Pemberitaan Kepemimpinan Anies Baswedan Dalam Tangani Covid-19 Di Provinsi Dki Jakarta Pada Media Online Detik.Com Periode Bulan September - Oktober 2020)

Widiyanto, Desty Cahyaningtyas (2021) KEPEMIMPINAN ANIES BASWEDAN DALAM MENANGANI COVID�19 DI PROVINSI DKI JAKARTA DALAM BINGKAI MEDIA (Analisis Framing Pemberitaan Kepemimpinan Anies Baswedan Dalam Tangani Covid-19 Di Provinsi Dki Jakarta Pada Media Online Detik.Com Periode Bulan September - Oktober 2020). Diploma thesis, Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of Desty Cahyaningtyas_153170077.pdf] Text
Desty Cahyaningtyas_153170077.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[thumbnail of JUDUL (1).pdf] Text
JUDUL (1).pdf

Download (376kB)
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN.pdf] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (393kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (157kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (151kB)

Abstract

Pemberitaan mengenai kasus Covid-19 merupakan kasus cukup serius di Indonesia.
Provinsi DKI Jakarta menjadi kota yang paling banyak kasus Covid-19, Anies
Baswedan selaku Gubernur DKI Jakarta menjadi sorotan publik dan media.
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana pembingkaian media online
Detik.com pada pemberitaan penanganan Covid-19 yang dilakukan Gubernur DKI
Jakarta Anies Baswedan periode September-Oktober 2020. Teori yang digunakan
adalah konstruksi realitas media Peter L. Berger dan metodologi penelitian ini
adalah analisis framing model Robert N Entmant, terdiri dari 4 struktur analisis
yaitu Define Problems, Diagnose Causes, Make Moral Judgement dan Treatment
Recommendation. Objek yang diteliti yaitu berita penanganan Covid-19 yang
dilakukan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan pada media Detik.com. Dari
hasil penelitian diketahui Anies Baswedan melakukan beberapa kebijakan
penanggulangan Covid-19 salah satunya pemberlakuan PSBB yang menuai pro dan
kontra. Detik.com dalam membingkai pemberitaan sudah berusaha mengikis
subjektifitasnya, yaitu dengan menuliskan fakta data dan narasumber terpercaya.
Kata Kunci: Covid-19, DKI Jakarta, Anies Baswedan, Detik.com, Analisis Framing
Robert N Entmant

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Covid-19, DKI Jakarta, Anies Baswedan, Detik.com, Analisis Framing Robert N Entmant
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 07 Dec 2022 03:58
Last Modified: 07 Dec 2022 03:58
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/31829

Actions (login required)

View Item View Item