PENGARUH LEVERAGE, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN YANG TERGABUNG DALAM LQ45 TAHUN 2017-2021)

Andrezal, Andrezal (2022) PENGARUH LEVERAGE, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN YANG TERGABUNG DALAM LQ45 TAHUN 2017-2021). Other thesis, UPN Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK_Andrezal_142180014.pdf] Text
ABSTRAK_Andrezal_142180014.pdf

Download (34kB)
[thumbnail of COVER_Andrezal_142180014.pdf] Text
COVER_Andrezal_142180014.pdf

Download (88kB)
[thumbnail of DAFTAR ISI_Andrezal_142180014.pdf] Text
DAFTAR ISI_Andrezal_142180014.pdf

Download (110kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA_Andrezal_142180014.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA_Andrezal_142180014.pdf

Download (122kB)
[thumbnail of FULL SKRIPSI_Andrezal_142180014.pdf] Text
FULL SKRIPSI_Andrezal_142180014.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN_Andrezal_142180014.pdf] Text
HALAMAN PENGESAHAN_Andrezal_142180014.pdf

Download (166kB)

Abstract

Nilai perusahaan merupakan gambaran kinerja suatu perusahaan yang dapat
mempengaruhi investor dalam melakukan investasi kepada suatu perusahaan. Nilai
perusahaan dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor, antara lain kebijakan utang yang
dilakukan perusahaan, kemampuan perusahaan dalam meningkatkan laba, harga saham
dan kebijakan dalam mengatur modal perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk
menganalisis secara empiris pengaruh Leverage, Pertumbuhan Perusahaan,
Profitabilitas, dan Struktur Modal Terhadap Nilai Perusahaan. Penelitian ini
menggunakan data sekunder dari laporan keuangan perusahaan LQ45 yang terdaftar di
Bursa Efek Indonesia pada tahun 2017-2021. Populasi dalam penelitian ini adalah
perusahaan LQ45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2017-2021.
Jumlah sampel yang ditetapkan sebanyak 115 sampel dengan metode pengambilan
yaitu purposive sampling. Metode statistik untuk pengujian hipotesis dalam penelitian
ini menggunakan metode analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini
menunjukkan bahwa leverage, profitabilitas, struktur modal berpengaruh terhadap nilai
perusahaan pada perusahaan LQ45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode
2017-2021, sedangkan pertumbuhan perusahaan tidak berpengaruh terhadap nilai
perusahaan pada perusahaan LQ45 yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode
2017-2021.
Kata Kunci: Leverage, Pertumbuhan Perusahaan, Profitabilitas, Struktur Modal,
Nilai Perusahaan

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Leverage, Pertumbuhan Perusahaan, Profitabilitas, Struktur Modal, Nilai Perusahaan
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Management
Depositing User: A.Md Sepfriend Ayu Kelana Giri
Date Deposited: 05 Aug 2022 03:35
Last Modified: 05 Aug 2022 03:35
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/30548

Actions (login required)

View Item View Item