PREDIKSI DRILLABILITAS BATUAN MENGGUNAKAN DATA LOGGING DAN PARAMETER PEMBORAN DENGAN PENDEKATAN MODEL LAJU PEMBORAN

Sudarmoyo, Sudarmoyo and P. Subiatmono, P. Subiatmono PREDIKSI DRILLABILITAS BATUAN MENGGUNAKAN DATA LOGGING DAN PARAMETER PEMBORAN DENGAN PENDEKATAN MODEL LAJU PEMBORAN. -. -.

[thumbnail of 12. Prediksi drillabilitas batuan.pdf] Text
12. Prediksi drillabilitas batuan.pdf

Download (388kB)

Abstract

Untuk mengetahui mekanika batuan pada
suatu proses pemboran tidak ada dimensi yang
sederhana dan metoda yang murah. Sebagian besar
model pemboran secara sederhana
mengassumsikan pahat sebagai fungsi empiris dari
kekuatan batuan yang dinyatakan salah satunya
drillabilitas.
Penentuan drillabilitas batuan dilakukan
dengan persamaan Winter’s, dengan metoda
statistik korelasi regresi dapat diperoleh korelasi
antara drillabilitas dan sifat fisik batuan maupun
sifat mekaniknya. Untuk menguji persamaan
drillabilitas prediksi dengan cara membandingkan
dengan harga drillabilitas yang dihitung secara
aktual di lapangan.
Dari analisis sumur-sumur diperoleh
hubungan antara drillabilitas dan sifat fisik batuan
menunjukkan korelasi yang signifikan. Dari uji
kearutan, persamaan prediksi yang diperoleh
dihasilkan harga drillabilitas yang akurat,
sehingga persamaan prediksi yang diperoleh dapat
digunakan dalam memprediksi harga drillabilitas
pada formasi yang sama pada sumur baru

Item Type: Article
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: IR.,MT P SUBIATMONO P SUBIATMONO
Date Deposited: 16 Jun 2022 02:31
Last Modified: 16 Jun 2022 02:31
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/30060

Actions (login required)

View Item View Item