PENERAPAN TEKNOLOGI PEMBORAN UNDERBALANCED PADA SUMUR LAPANGAN JATIBARANG PERTAMINA DO HULU CIREBON

P. Subiatmono, P. Subiatmono and Yulianto, Irwan and Kennedy, Kennedy PENERAPAN TEKNOLOGI PEMBORAN UNDERBALANCED PADA SUMUR LAPANGAN JATIBARANG PERTAMINA DO HULU CIREBON. -, -. -.

[thumbnail of 11. Penerapan teknologi pemboran.pdf] Text
11. Penerapan teknologi pemboran.pdf

Download (298kB)
[thumbnail of 11. Penerapan teknologi pemboran.pdf] Text
11. Penerapan teknologi pemboran.pdf

Download (298kB)

Abstract

Pada pemboran undebalanced, tekanan
hidrostatis lumpur pemboran diatur agar dibawah
tekanan formasi dibagian open hole sumur. Hal ini
merupakan kebalikan dari pemboran overbalanced.
Berdasarkan data-data geologi dan reservoir, formasi
Volkanik Jatibarang terdiri dari rekahan-rekahan
alami dan mempunyai tekanan yang sudah turun
(depleted) dari 0,438 psi/ft menjadi 0,287 psi/ft.
Metoda pemboran underbalanced yang dipakai
adalah gasified liquid drilling atau aerated drilling.
Lumpur dasar yang digunakan adalah air tawar dan
gas yang digunakan adalah nitrogen. Lumpur dasar
dan nitrogen dicampurkan di permukaan sebelum
masuk kerangkaian drillstring dan teknik ini disebut
drillstring injection, underbalanced drawdown
berkisar antara 250-500 psi

Item Type: Article
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: IR.,MT P SUBIATMONO P SUBIATMONO
Date Deposited: 16 Jun 2022 02:32
Last Modified: 16 Jun 2022 02:32
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/30059

Actions (login required)

View Item View Item