IDENTIFIKASI POTENSI JENIS AKUIFER UTAMA MENGGUNAKAN METODE VERTICAL ELECTRICAL SOUNDING UNTUK PROYEKSI LETAK PIPA SARINGAN SUMUR PENGEBORAN

SUKOWATI, MAZDA AINA (2022) IDENTIFIKASI POTENSI JENIS AKUIFER UTAMA MENGGUNAKAN METODE VERTICAL ELECTRICAL SOUNDING UNTUK PROYEKSI LETAK PIPA SARINGAN SUMUR PENGEBORAN. Other thesis, UPN 'Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of COVER_MAZDA AINA_112170127.pdf]
Preview
Text
COVER_MAZDA AINA_112170127.pdf

Download (102kB) | Preview
[thumbnail of DRAFT_MAZDA AINA S_SKRIPSI_FIX.pdf] Text
DRAFT_MAZDA AINA S_SKRIPSI_FIX.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)
[thumbnail of RINGKASAN_MAZDA AINA_112170127.pdf]
Preview
Text
RINGKASAN_MAZDA AINA_112170127.pdf

Download (34kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA_MAZDA AINA_112170127.pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA_MAZDA AINA_112170127.pdf

Download (105kB) | Preview
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN_MAZDA AINA_112170127 (1).pdf]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN_MAZDA AINA_112170127 (1).pdf

Download (197kB) | Preview

Abstract

v
RINGKASAN
Air merupakan hal yang esensial dalam kehidupan. Masyarakat
membutuhkan air bersih untuk kebutuhan rumah tangga, irigasi, industri, dan
kebutuhan lainnya. Masalah muncul ketika pasokan air bersih tidak memenuhi
kebutuhan masyarakat seperti yang dirasakan oleh Yayasan Indocharis, yayasan ini
terletak di Desa Madurejo, Kecamatan Prambanan, Kabupaten Sleman,
Yogyakarta. Dimana pada musim kemarau, muka air tanah di daerah ini menurun
sehingga suplai air berkurang. Banyaknya pasien di yayasan ini menyebabkan
jumlah air yang banyak untuk memenuhi kebutuhan yayasan, kurangnya pasokan
air menjadi masalah yang harus segera diselesaikan. Penelitian ini bertujuan untuk
menganalisis keberadaan akuifer utama sebagai solusi dari permasalahan yang ada.
Penelitian ini memiliki alur penelitian mulai dari studi pustaka, orientasi lapangan,
pengukuran lapangan, analisis hasil pengukuran, analisis lokasi akuifer. Metode
pengukuran di lapangan menggunakan metode Vertical Electrical Sounding dengan
konfigurasi Schlumberger. Pengukuran ini memiliki tujuan utama untuk
mengidentifikasi lapisan bawah permukaan.
Prosedur pengukuran metode VES adalah dengan menginjeksikan arus listrik
melalui elektroda arus, kemudian respon bumi berupa potensial dan dibaca oleh
elektroda potensial yang nilainya akan muncul pada resistivitas meter. Pada
penelitian ini pengukuran menggunakan 2 titik sounding dengan panjang 150 m dan
250 m. Penelitian ini menggunakan software IP2WIN dan Progress 3.0 untuk
mengolah data dengan interpretasi lapisan batuan untuk hasil akhir. Hasil analisis
menunjukkan adanya lapisan lava dan tufa berpasir di Yayasan Indocharis. Analisis
perangkat lunak memperkirakan terdapat lapisan akuifer pada semua titik sounding,
akuifer berada pada kedalaman 9,35-51,5 m pada sounding point 1, dan pada
sounding point 2, akuifer diperkirakan berada pada kedalaman 20,8-80,8. M. Kajian
menyimpulkan bahwa sumur dapat dibor pada kedua titik tersebut dengan proyeksi
lokasi pipa pada sounding point 1 dapat dipasang pada kedalaman 34-48 m dan
sounding point 2 pada kedalaman 60-72 m.
6
SUMMARY
Water is an essential thing in life. People need clean water for household
needs, irrigation, industry, and other needs. Problems arise when the supply of
clean water does not meet the needs of the community as felt by the Indocharis
Foundation, this foundation is located in Madurejo Village, Prambanan District,
Sleman Regency, Yogyakarta. Where in the dry season, the groundwater level in
this area decreases so that the water supply decreases. A large number of patients
in this foundation causes a large amount of water to meet the needs of the
foundation, the lack of water supply is a problem that must be resolved immediately.
This study aims to analyze the existence of the main aquifer as a solution to the
existing problems. This research has a research flow starting from literature study,
field orientation, field measurements, analysis of measurement results, aquifer
location analysis. The measurement method in the field uses the Vertical Electrical
Sounding method with the Schlumberger configuration. This measurement has the
main purpose of identifying the subsurface layer.
The measurement procedure for the VES method is to inject electric
current through the current electrode, then the earth's response is in the form of a
potential and is read by the potential electrode whose value will appear on the
resistivity meter. In this study, measurements used 2 sounding points with a length
of 150 m and 250 m. This research uses IP2WIN and Progress 3.0 software to
process data with the interpretation of rock layers for final results. The results of
the analysis indicate the presence of layers of lava and sandy tuff at the
Indocharis Foundation. The software analysis estimates that there is an aquifer
layer at all sounding points, the aquifer is at a depth of 9.35-51.5 m at sounding
point 1, and at sounding point 2, the aquifer is estimated to be at a depth of 20.8-
80.8 m. The study concluded that wells could be drilled at both points with the
projected location of the pipe at sounding point 1 can be installed at a depth of
34-48 m and sounding point 2 at a depth of 60-72 m.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: air bersih untuk kebutuhan rumah tangga
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 22 Mar 2022 04:52
Last Modified: 26 Sep 2022 07:39
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/29104

Actions (login required)

View Item View Item