Widekso, Dimas Cahyo (2022) IMPLEMENTASI WEB SERVICE DENGAN METODE REPRESENTATIONAL STATE TRANSFER (REST) UNTUK PEMANTAUAN SMART FARMING. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.
Preview |
Text
Cover.pdf Download (301kB) | Preview |
Preview |
Text
Daftar isi.pdf Download (112kB) | Preview |
Preview |
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (303kB) | Preview |
Preview |
Text
Lembar Pengesahan.pdf Download (561kB) | Preview |
Preview |
Text
Abstrak.pdf Download (91kB) | Preview |
Text
Skripsi.pdf Restricted to Repository staff only Download (3MB) |
Abstract
Internet of Things (IoT) adalah sebuah konsep dimana suatu objek yang memiliki
kemampuan untuk mentransfer data melalui jaringan tanpa memerlukan interaksi manusia ke
manusia atau manusia ke komputer.IoT bisa dimanfaatkan untuk banyak kegunaan salah satunya
untuk bidang pertanian. Pertanian yang terhubung dengan IoT akan membutuhkan tempat untuk
menyimpan sumberdaya dari pemakaian sensor, tempat penyimpanan ini menggunakan sistem
yang di sebut dengan cloud computing (komputasi awan) dimana penyimpanan ini berupa server
dan penyimpanan khusus yang berada didalam jaringan internet. Pertanian cerdas memproduksi
data dalam jumlah besar yang diproduksi oleh berbagai macam sensor yang digunakan oleh
pertanian yang terhubung dengan peralatan IoT.
Solusi untuk masalah ini adalah dengan menggunakan REST (Representational State
Transfer) yang dapat menyaring sumber daya secara efisien sesuai dengan parameter yang diamati
dan menggunakan Javascript Object Nation (JSON) sebagai format teks pertukaran data. Adapun
data yang diamati adalah data suhu, kelembaban, dan volume.
Hasil perancangan REST akan menghasilkan endpoint yang dapat memberi informasi
pertanian ceras dan dapat diakses menggunakan platform web ataupun mobile. Aplikasi yang
dibangun akan membantu pengelolaan pertanian dengan mempresentasikan data yang telah
dikumpulkan dalam bentuk Application Programming Interface (API). REST Api bisa digunakan
untuk memproses data dari sisi klien dan memantau perkembangan pertanian
Kata Kunci : Web Services, REST API, Pertanian Cerdas
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Web Services, REST API, Pertanian Cerdas |
Subjects: | Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources |
Divisions: | Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences |
Depositing User: | Eko Yuli |
Date Deposited: | 14 Feb 2022 02:20 |
Last Modified: | 15 Aug 2022 03:22 |
URI: | http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/28348 |
Actions (login required)
View Item |