DIPLOMASI KEBUDAYAAN (KESENIAN) INDONESIA DI KOREA SELATAN TAHUN 2010-2015

MASHUDIE, BUDI WAHYU SAPUTRO (2022) DIPLOMASI KEBUDAYAAN (KESENIAN) INDONESIA DI KOREA SELATAN TAHUN 2010-2015. Other thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[thumbnail of Abstrak.pdf]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (5kB) | Preview
[thumbnail of Cover.pdf]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (96kB) | Preview
[thumbnail of Daftar isi.pdf]
Preview
Text
Daftar isi.pdf

Download (71kB) | Preview
[thumbnail of Daftar Pustaka.pdf]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (140kB) | Preview
[thumbnail of Halaman Pengesahan.pdf]
Preview
Text
Halaman Pengesahan.pdf

Download (269kB) | Preview
[thumbnail of Skripsi-Full-.pdf] Text
Skripsi-Full-.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (809kB)

Abstract

vii
ABSTRAK
Skripsi ini membahas tentang wujud hubungan diplomasi kesenian
Indonesia di Korea Selatan dimplementasikan dalam kurun waktu antara tahun
2010-2015. Indonesia-Korea Selatan berada pada posisi yang saling melengkapi.
Kedua negara berpotensi untuk saling mengisi satu sama lain. Di satu pihak,
Indonesia memerlukan modal/investasi, teknologi, dan produk-produk teknologi.
Tujuan yang hendak dicapai dalam penulisan skripsi ini ialah untuk mengetahui
wujud hubungan diplomasi kesenian Indonesia di Korea Selatan
dimplementasikan dalam kurun waktu antara tahun 2010-2015. Penulisan skripsi
ini juga menggunakan konsep wujud hubungan diplomasi sosial budaya Indonesia
di Korea Selatan berupa terlibatnya seniman-seniman Indonesia dalam acara-acara
kebudayaan yang diselanggarakan di Korea Selatan. Melalui acara kebudayaan ini
para seniman memperkenalkan budaya-budaya Indonesia dalam bentuk pameran
batik dan pementasan musik. Dengan metode analisis data diskursus
memungkinkan untuk dapat memahami hubungan antara konsep dan data
sehingga hipotesis dari skripsi dapat dikembangkan dan dievaluasi. Hasil
penelitian menunjukkan bahwa hubungan bilateral yang terjadi antara Indonesia
dan Korea Selatan merupakan hubungan yang saling mengisi satu sama lain.
Kerjasama Indonesia Korea Selatan dibidang manufaktur memiliki peluang dan
tantangan. Peluang kerjasama kedua negara dalam bidang manufaktur mencakup
faktor-faktor yang dapat mempengaruhi peningkatan kerjasama kedua negara.
Kata Kunci: Diplomasi, Kebudayaan, Kesenian Indonesia, Korea Selatan.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Diplomasi, Kebudayaan, Kesenian Indonesia, Korea Selatan.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Law, Arts and Social Sciences > School of Social Sciences
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 07 Jan 2022 06:28
Last Modified: 01 Sep 2022 02:01
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/27710

Actions (login required)

View Item View Item