GEOLOGI DAN ZONASI RESERVOAR BERDASARKAN SIKUEN STRATIGRAFI LAPANGAN “NKO”, FORMASI TABUL, SUBCEKUNGAN TIDUNG, CEKUNGAN TARAKAN, KALIMANTAN UTARA MENGGUNAKAN DATA LOG

NUGRAHA, NICKO SATYA (2020) GEOLOGI DAN ZONASI RESERVOAR BERDASARKAN SIKUEN STRATIGRAFI LAPANGAN “NKO”, FORMASI TABUL, SUBCEKUNGAN TIDUNG, CEKUNGAN TARAKAN, KALIMANTAN UTARA MENGGUNAKAN DATA LOG. Diploma thesis, UPN "Veteran" Yogyakarta.

[img] Text
SKRIPSI FULL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (10MB)
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (322kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (371kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (329kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (385kB) | Preview
[img]
Preview
Text
HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (419kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Lokasi penelitian zonasi reservoar berdasarkan sikuen stratigrafi berada di daerah Lapangan “NKO” Formasi Tabul, Subcekungan Tidung, Cekungan Tarakan milik PT. Pertamina. Dalam proses penelitian menggunakan metode deskriptif dan analisis data dengan mengintergrasikan data wireline log, mud log, core analysis, serta final field report untuk mengetahui sikuen stratigrafi serta sifat petrofisika reservoar. Zonasi reservoar menggunakan metode sikuen stratigrafi merupakan salah satu cara yang cukup efektif apabila daerah telitian berkembang pada lingkungan delta. Geologi lapangan “NKO” Formasi Tabul disusun oleh litologi batupasir dan serpih. Sikuen stratigrafi Formasi Tabul terbagi menjadi 2 sikuen dan 8 parasikuen set, tiap parasikuen set terdapat fasies distributary mouthbar dan delta front shale. Lingkungan pengendapan Formasi Tabul berada pada lingkungan delta front. Hasil perhitungan petrofisika, sikuen FS 1.1 nilai rata-rata volume shale 21%, porositas efektif 15%, nilai saturasi air 79%; sikuen FS 1.2 nilai rata-rata volume shale 24%, porositas efektif 14%, nilai saturasi air 77%; sikuen FS 1.3 nilai rata-rata volume shale 20%, porositas efektif 19%, nilai saturasi air 75%; sikuen MFS 2 nilai rata-rata volume shale 16%, porositas efektif 20%, nilai saturasi air 68%; sikuen FS 2.1 nilai rata-rata volume shale 20%, porositas efektif 18%, nilai saturasi air 69%; sikuen FS 2.2 nilai rata-rata volume shale 26%, porositas efektif 18%, nilai saturasi air 77%; sikuen FS 2.3 nilai rata-rata volume shale 24%, porositas efektif 21%, nilai saturasi air 78%; sikuen MFS 3 nilai rata-rata volume shale 18%, porositas efektif 22%, nilai saturasi air 83%. Kata kunci : Formasi Tabul, Sistem Delta, Sikuen Stratigrafi, Petrofisika

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Formasi Tabul, Sistem Delta, Sikuen Stratigrafi, Petrofisika
Subjects: Q Science > QE Geology
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Eny Suparny
Date Deposited: 23 Jun 2021 04:48
Last Modified: 23 Jun 2021 04:48
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/25996

Actions (login required)

View Item View Item