ANALISA PERSEBARAN AKUIFER AIR TANAH DANGKAL BERDASARKAN DATA METODE GEOLISTRIK TAHANAN JENIS SCHLUMBERGER PADA DAERAH LUBUK KAMBING,JAMBI

GAUTAMA, NARA LAKSMA (2021) ANALISA PERSEBARAN AKUIFER AIR TANAH DANGKAL BERDASARKAN DATA METODE GEOLISTRIK TAHANAN JENIS SCHLUMBERGER PADA DAERAH LUBUK KAMBING,JAMBI. Other thesis, UPN Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of Abstrak.pdf]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (551kB) | Preview
[thumbnail of Cover.pdf]
Preview
Text
Cover.pdf

Download (454kB) | Preview
[thumbnail of Daftar isi.pdf]
Preview
Text
Daftar isi.pdf

Download (521kB) | Preview
[thumbnail of Halaman Pengesahan.pdf]
Preview
Text
Halaman Pengesahan.pdf

Download (90kB) | Preview
[thumbnail of Full Draft-61-62.pdf]
Preview
Text
Full Draft-61-62.pdf

Download (282kB) | Preview
[thumbnail of Full-Draft.pdf] Text
Full-Draft.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (17MB)

Abstract

Seiring bertambahnya populasi manusia maupun industri menyebabkan
meningkatnya kebutuhan air tanah. Air merupakan sumber daya alam yang sangat
dibutuhkan oleh semua makhluk hidup di bumi. Kebutuhan air yang tidak
seimbang dengan ketersediaan dapat mengakibatkan krisis air tanah. Berdasarkan
dari permasalahan itu, maka perlu pencarian informasi tentang ketersediaan air
tanah agar ketersediaan air tanah dapat tercukupi. Kajian dan eksplorasi
merupakan sarana penunjang dalam tahapan mencari pemenuhan air tanah.
Penelitian ini dilakukan di Lubuk Kambing, Provinsi Jambi dengan
menggunakan menggunakan metode tahanan jenis konfigurasi schlumberger.
Jumlah titik pada penelitian ini adalah sebanyak 15 titik. Proses pengolahan data
meliputi pengolahan data 1D, korelasi antar titik, peta ketebalan akuifer, peta
kedalaman akuifer, dan peta zonasi akuifer.
Hasil dari analisa dan interpretasi dari pengolahan data didapatkan nilai
resistivitas yang beragam. Litologi batupasir, batulempung, batupasir lempungan
dan batulempung pasiran dapat ditemui pada penelitian ini. Batupasir
diinterpretasikan sebagai akuifer dengan nilai 20-38 ohm meter. Ketebalan
maksimum dari akuifer sebesar 17 meter dan ketebelan minimum sebesar 7,24
meter. Pada penelitian ini dapat ditemukan potensi akuifer berada pada daerah
tenggara.
Kata kunci : Tahanan Jenis, Air Tanah , Schlumberger, Geolistrik

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Tahanan Jenis, Air Tanah , Schlumberger, Geolistrik
Subjects: Q Science > QE Geology
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Geography
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 29 Mar 2021 07:03
Last Modified: 09 Nov 2022 07:16
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/25007

Actions (login required)

View Item View Item