RESPON PERTUMBUHAN STEK PANILI (Vanilla planifolia Andrews). PADA BERBAGAI KOMPOSISI MEDIA TANAM DAN KONSENTRASI EKSTRAK BAWANG MERAH

Setyawan, Hanung Majid Tristiko (2021) RESPON PERTUMBUHAN STEK PANILI (Vanilla planifolia Andrews). PADA BERBAGAI KOMPOSISI MEDIA TANAM DAN KONSENTRASI EKSTRAK BAWANG MERAH. Other thesis, UPN Veteran Yogyakarta.

[thumbnail of ABSTRAK Hanung Majid T.S. (134160045).pdf]
Preview
Text
ABSTRAK Hanung Majid T.S. (134160045).pdf

Download (90kB) | Preview
[thumbnail of COVER Hanung Majid T.S (134160045).pdf]
Preview
Text
COVER Hanung Majid T.S (134160045).pdf

Download (167kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR ISI Hanung Majid T.S. (134160045).pdf]
Preview
Text
DAFTAR ISI Hanung Majid T.S. (134160045).pdf

Download (88kB) | Preview
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA Hanung Majid T.S (134160045).pdf]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA Hanung Majid T.S (134160045).pdf

Download (161kB) | Preview
[thumbnail of Lembar Pengesahan Hanung Majid T.S (134160045).pdf]
Preview
Text
Lembar Pengesahan Hanung Majid T.S (134160045).pdf

Download (167kB) | Preview
[thumbnail of FULL-SKRIPSI-HANUNG-MAJID-T.S--134160045-.pdf] Text
FULL-SKRIPSI-HANUNG-MAJID-T.S--134160045-.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di Gaswangi, Jabung, Gantiwarno, Klaten, Jawa
Tengah pada bulan Agustus hingga Desember 2020. Tujuannya adalah (1)
Mengetahui pengaruh konsentarsi ZPT bawang merah dan komposisi media
tanam terhadap pertumbuhan dan penyakit busuk batang stek tanaman Panili, (2)
Mengetahui interaksi antara kedua perlakuan berpengaruh terhadap pertumbuhan
dan penyakit busuk batang stek tanaman Panili. Metode penelitian menggunakan
kontras ortogonal dengan rancangan Acak Kelompok Lengkap (RAKL) dengan 2
faktor perlakuan. Perlakuan yang diberikan yaitu berupa Konsentrasi bawang
merah (K) dengan berbagai taraf antara lain (1)10 ppm, (2)15 ppm, dan (3)20 ppm
dan perlakuan berbagai komposisi media tanam Tanah, pupuk kandang, dan arang
sekam (M) dengan beberapa komposisi tanah : pupuk kandang : arang sekam
antara lain (1) 2:2:1, (2) 1:1:1, (3) 1:2:2 dan juga perlakuan kontrol yaitu tanpa
pemberian ZPT bawang merah dan komposisi tanah + pupuk kandang + arang
sekam (4:1:2). Hasil penelitian ini perlakuan konsentrasi 15 ppm (K2)
memberikan perbedaan nyata lebih baik pada parameter panjang tunas dan waktu
munculnya tunas. Perlakuan komposisi 1:1:1 (M2) nyata lebih baik pada
parameter panjang tunas, jumlah daun, jumlah akar dan waktu munculnya tunas.
Tidak terdapat interaksi pada perlakuan komposisi media tanam dan konsentrasi
ekstrak bawang merah terhadap semua parameter.
Kata kunci : stek, , Panili., ZPT bawng merah, komposisi media tanam

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: stek, , Panili., ZPT bawng merah, komposisi media tanam
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Biological Sciences
Depositing User: Eko Yuli
Date Deposited: 29 Mar 2021 04:49
Last Modified: 09 Nov 2022 06:23
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/25006

Actions (login required)

View Item View Item