LAPORAN TUGAS AKHIR MENGHITUNG HEAT LOSS DAN EFISIENSI PANAS PADA SUSPENSION PREHEATER DI PT. CEMINDO GEMILANG (SEMEN MERAH PUTIH) BAYAH PLANT

Syaifullah, Faiz (2019) LAPORAN TUGAS AKHIR MENGHITUNG HEAT LOSS DAN EFISIENSI PANAS PADA SUSPENSION PREHEATER DI PT. CEMINDO GEMILANG (SEMEN MERAH PUTIH) BAYAH PLANT. Other thesis, Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (33kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (7kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lembar Pengesahan.pdf

Download (443kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (7kB) | Preview

Abstract

PT. Cemindo Gemilang (Semen Merah Putih)-Bayah Plant merupakan industri penghasil semen yang terletak di Kecamatan Bayah, Kabupaten Lebak, Banten. PT.Cemindo Gemilang-Bayah Plant memproduksi klinker 11.000 ton/hari atau 4.5 juta ton semen/tahun. PT. Cemindo Gemilang-Bayah Plant memproduksi semen jenis OPC (Ordinary Portland Cemet) dan PCC (Portland Composit Cement), selain itu juga memproduksi klinker, beton, dan semen curah. Secara garis besar proses pembatan semen adalah sebagai berikut : Penyediaan bahan mentah, penggilingan awal, pemanasan awal, pembakaran, pendinginan, penggilingan akhir, dan pengemasan. Salah satu proses yang tidak bisa dilewatkan adalah pemanasan awal pada Suspension Preheater, karena pada tahapan ini terjadi prooses yang cukup kompleks, dimana terjadi pemisahan material dan gas didalam cyclone, dan proses kalsinasi atau pemanasan untuk penguraian CaCO3 dan MgCO3 yang terjadi didalam calciiner tipe ILC (In Line Calciner). Pemanasan awal pada alat Preheater berasal dari panas pembakaran batubara, gas exit kiln dan udara tersier. Tidak semua panas dapat digunakan dalam proses, tetapi ada panas yang hilang atau heat loss. Heat loss bisa disebabkan karena panas yang dibawa keluar oleh material, debu, udara, dan gas. Efisiensi panas dan heat loss bisa diketahui dari perhitungan neraca massa dan neraca panas. Berdasarkan perhitungan neraca massa dan neraca panas didapatkan massa masuk dan keluar sebesar 1315336,02 kilogram/jam, panas masuk sebesar 392627297,85 kilokalori/jam dan panas keluar sebesar 387396869,35 kilokalori/jam, serta heat loss sebesar 5230428,50 kilokalori/jam, sehingga diperoleh efisiensi panas 98,67 %. Kata kunci : Preheater, neraca massa, neraca panas, heat loss, efisiensi

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering, Science and Mathematics > School of Engineering Sciences
Depositing User: Sarimin Sarimin
Date Deposited: 21 Jun 2019 01:20
Last Modified: 21 Jun 2019 01:20
URI: http://eprints.upnyk.ac.id/id/eprint/19877

Actions (login required)

View Item View Item